Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tempat Wisata Air Terbaik di Dunia Ada di Bali

Kompas.com - 02/08/2020, 17:20 WIB
Nabilla Ramadhian,
Kahfi Dirga Cahya

Tim Redaksi

 

Sementara itu, Atlantis Aquaventure Waterpark di Dubai, Uni Emirat Arab (UEA) yang terletak dekat dengan 712 hotel menduduki peringkat ketiga.

Setiap tahunnya, Trip Advisor merangkum seluruh ulasan, peringkat, dan destinasi apa saja yang paling sering disimpan dan dibagikan oleh para pelancong di seluruh dunia.

Seluruh informasi yang didapat digunakan untuk melihat mana yang paling terbaik untuk diumumkan melalui penghargaan Travelers’ Choice Best of the Best.

Untuk mengetahui lebih lanjut, berikut daftar 25 Tempat Wisata Air Terbaik di Dunia 2020 versi Trip Advisor yang telah Kompas.com rangkum, Minggu (2/8/2020):

  1. Siam Park di Adeje, Spanyol.
  2. Waterbom Bali di Kuta, Indonesia.
  3. Atlantis Aquaventure Waterpark di Dubai, UEA.
  4. Aqua Dome di Tralee, Irlandia.
  5. Aquapark Istralandia di Novigrad, Kroasia.
  6. Disney’s Typhooh Lagoon Water Park di Orlando, AS.
  7. Al Montazah Parks di Sharjah, UEA.
  8. Jungle Aqua Park di Hurghada, Mesir.
  9. Beach Park di Aquiraz, Brasil.
  10. Maya, Lost Mayan Kingdom di Mahahual, Meksiko.
  11. Hot Park di Rio Quente, Brasil.
  12. Ramayana Water Park di Pattaya, Thailand.
  13. Makadi Water World di Hurghada, Mesir.
  14. Thermas dos Laranjais di Olimpia, Brasil.
  15. Eco Parque Arraial d’Ajuda di Arraial d’Ajuda, Brasil.
  16. Aqualand Corfu Water Park di Agios Ioannis, Yunani.
  17. Parque Aquatico Cascaneia di Gaspar, Brasil.
  18. Water Park di Faliraki, Yunani.
  19. Disney’s Blizzard Beach Water Park di Orlando, AS.
  20. Vana Nava Water Jungle di Hua Hin, Thailand.
  21. Paphos Aphrodite Waterpark di Paphos, Siprus.
  22. Druskininkai Aquapark di Druskininkai, Lithuania.
  23. Shipwreck Island Waterpark di Panama City Beach, AS.
  24. Fasouri Watermania Water Park di Limassol, Siprus.
  25. Wild Wadi Waterpark di Dubai, UEA.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com