Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 29/08/2020, 18:31 WIB
Khenzie Godeleova,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Provinsi Lampung yang terletak di Pulau Sumatera memiliki beragam tempat wisata. 

Mulai dari pantai, taman nasional, bendungan, hingga menara khas Lampung bisa Anda kunjungi melalui jalur laut atau udara.

Jika dari Pulau Jawa, pengunjung bisa mendarat di Bandara Raden Intan atau berlabuh di Pelabuhan Bakauheni.

Salah satu tempat wisata yang paling terkenal di Lampung adalah Taman Nasional Way Kambas. Namun, ternyata masih ada 10 tempat wisata lain yang bisa dikunjungi.

Baca juga: Wisata ke Pantai Duta Wisata Lampung, Beli Ikan Segar dari Nelayan

Berikut 10 rangkuman objek wisata yang bisa dinikmati bersama teman-teman, pasangan, maupun keluarga:

1. Pantai Sari Ringgung

Berlokasi di Kabuparen Pesawaran, Pantai Sari Ringgung memiliki pasir putih dan juga air yang jernih.

Pengunjung bisa menikmati berbagai wahana air di sana, lalu lanjut berfoto di pasir timbul alami di tengah laut.

Hari ke dua Lebaran Idul Fitri, Objek wisata pantai sari ringgung mulai dipadati pengunjung dari wisatawan lokal maupun nasional, Kamis (6/6/2019). Tribunlampung.co.id/Deni Hari ke dua Lebaran Idul Fitri, Objek wisata pantai sari ringgung mulai dipadati pengunjung dari wisatawan lokal maupun nasional, Kamis (6/6/2019).

Untuk menuju pantai ini, pengunjung harus menempuh jalanan yang cukup berlikuk dan berbatu.

Dari kota Bandar Lampung, pengunjung membutuhkan waktu sekitar satu jam untuk sampai di Pantai yang beralamat di jalan Way Ratai kilometer (km) 14, Desa Sidodadi, Pesawan ini.

Pengunjung dikenakan tarif Rp 5.000-Rp 10.000 per orang ditambah dengan tiket parkir Rp 10.000 untuk motor dan Rp 20.000 untuk mobil pribadi. Pantai Sari Ringgung buka dari pukul 06.00-17.00 WIB.

2. Taman Nasional Bukit Barisan Selatan

Taman nasional satu ini tidak kalah menarik dari Taman Nasional Way Kambas serta cocok bagi mereka yang ingin menikmati rindangnya pepohonan ditemani kicauan burung dan suara siamang nan bersautan.

Pelatihan survei populasi gajah dilakukan di Pusat Konservasi Lembah Hijau Kota Bandarlampung.Kontributor Lampung, Eni Muslihah Pelatihan survei populasi gajah dilakukan di Pusat Konservasi Lembah Hijau Kota Bandarlampung.

Taman Nasional Bukit Barisan Selatan ini buka dari Hari Senin sampai Jumat pukul 07.30-16.00 WIB.

Hewan yang dilindungi di Taman Nasional Bukit Barisan Selatan, di antaranya harimau Sumatera, gajah Sumatera, dan badak Sumatera.

Baca juga: Krui, Destinasi Wisata Jagoan Lampung dengan Segudang Potensi

Untuk masuk ke taman yang menjadi situs warisan dunia ini, pengunjung bisa melalui Suoh, Kubu Perahu, dan Kramar Manula karena memang terdapat beberapa sisi yang bisa dikunjungi.

Harga tiket untuk masuk ke taman konservasi ini dibandrol dengan harga Rp 15.000 per orang.

3. Bendungan Margotirto

Berfungsi sebagai penampungan air bersih, Bendungan Margotirto terletak di Gisting. Bendungan air ini memiliki suhu yang cukup dingin, yakni 18-20 derajat Celcius.

Bendungan Margo Tirto di Pekon Gisting Bawah, Kecamatan Gisting, Kabupaten Tanggamus, Provinsi Lampung. Tribunlampung.co.id/Tri Yulianto Bendungan Margo Tirto di Pekon Gisting Bawah, Kecamatan Gisting, Kabupaten Tanggamus, Provinsi Lampung.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Harga Tiket dan Jam Buka MuseumKu Gerabah Yogyakarta, Masuk Gratis

Harga Tiket dan Jam Buka MuseumKu Gerabah Yogyakarta, Masuk Gratis

Jalan Jalan
Umrah Mandiri Vs Umrah dengan Travel Agent, Pilih Mana?

Umrah Mandiri Vs Umrah dengan Travel Agent, Pilih Mana?

Travel Tips
Korea Selatan Berencana Bebaskan Biaya Visa Elektronik untuk Turis Indonesia

Korea Selatan Berencana Bebaskan Biaya Visa Elektronik untuk Turis Indonesia

Travel Update
MuseumKu Gerabah Yogyakarta, Mengenal Kasongan di Tempat Estetis

MuseumKu Gerabah Yogyakarta, Mengenal Kasongan di Tempat Estetis

Jalan Jalan
Umrah Mandiri Tanpa Travel Agent, Apakah Bisa?

Umrah Mandiri Tanpa Travel Agent, Apakah Bisa?

Travel Tips
Etihad Airways Terbang ke Bali Pertama Kalinya per April 2024

Etihad Airways Terbang ke Bali Pertama Kalinya per April 2024

Travel Update
3 Tips Maksimalkan Promo Garuda Indonesia Umrah Travel Fair 2023

3 Tips Maksimalkan Promo Garuda Indonesia Umrah Travel Fair 2023

Travel Tips
Jelang Nataru, Tingkat Okupansi Hotel Naik 30 Persen di Aceh

Jelang Nataru, Tingkat Okupansi Hotel Naik 30 Persen di Aceh

Hotel Story
Super Air Jet Buka Rute Baru Batam-Pekanbaru-Padang per 20 Desember

Super Air Jet Buka Rute Baru Batam-Pekanbaru-Padang per 20 Desember

Travel Update
Garuda Indonesia Umrah Travel Fair 2023 Beri Diskon Paket Umrah hingga Rp 2 Juta

Garuda Indonesia Umrah Travel Fair 2023 Beri Diskon Paket Umrah hingga Rp 2 Juta

Travel Update
Bus Jawara di Tangerang Penuh Dipesan hingga Akhir Tahun

Bus Jawara di Tangerang Penuh Dipesan hingga Akhir Tahun

Travel Update
7 Hotel Dekat ICE BSD di Tangerang, Ada yang Punya Kolam Renang

7 Hotel Dekat ICE BSD di Tangerang, Ada yang Punya Kolam Renang

Hotel Story
Tips Dapat Cashback di Garuda Indonesia Umrah Travel Fair 2023

Tips Dapat Cashback di Garuda Indonesia Umrah Travel Fair 2023

Travel Tips
Oktober 2023, Orang Indonesia Paling Banyak Nginap di Hotel Bintang 3 di Jakarta

Oktober 2023, Orang Indonesia Paling Banyak Nginap di Hotel Bintang 3 di Jakarta

Hotel Story
Garuda Indonesia Umrah Travel Fair 2023 Digelar Hari Ini, Ada Cashback hingga Rp 2,5 Juta

Garuda Indonesia Umrah Travel Fair 2023 Digelar Hari Ini, Ada Cashback hingga Rp 2,5 Juta

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com