Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Air Terjun di Yogyakarta yang Segar dan Wajib Dikunjungi

Kompas.com - 07/09/2020, 13:01 WIB
Nabilla Ramadhian,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

 

KOMPAS.comWisata alam diprediksi akan lebih digandrungi oleh wisatawan selama era new normal. Salah satu tempat yang bisa dikunjungi adalah air terjun.

Jika kamu sedang berada di Yogyakarta dan ingin berlibur sambil menikmati alam dan mencari udara segar, kamu bisa berkunjung ke 10 air terjun berikut yang telah Kompas.com rangkum, Senin (7/9/2020).

1. Air Terjun Tlogo Muncar, Kabupaten Sleman

Air Terjun Tlogo Muncar berlokasi di Kaliurang, Kabupaten Sleman. Obyek Wisata Alam (OWA) tersebut sudah menawarkan pemandangan yang menakjubkan bahkan sebelum kamu tiba di air terjun.

Sembari menaiki tangga batu dan menembus semak dan hutan, pengunjung akan disambut oleh pepohonan yang masih asri dan merupakan habitat dari monyet ekor panjang satwa asli penghuni Taman Nasional Gunung Merapi.

Baca juga: Gamplong Studio di Sleman, Tempat Shooting Bumi Manusia yang Instagramable

Terletak pada ketinggian 878 meter dari permukaan laut (mdpl), tidak dipungkiri bahwa tempat wisata tersebut memiliki udara yang sejuk.

Jika ingin bermain di bawah air terjun setinggi sekitar 30–45 meter ini, jangan lupa untuk membawa baju ganti.

2. Air Terjun Pantai Jogan, Kabupaten Gunungkidul

Ingin main di pantai namun juga ingin melihat air terjun? Kamu bisa melakukan keduanya di Pantai Jogan yang terletak di Kabupaten Gunungkidul.

Lokasi air terjun tersebut tidak terlalu jauh dari tempat parkir kendaraan. Wisatawan hanya perlu menuruni anak tangga untuk mencapainya.

Air terjun tepi laut di Pantai Jogan, Gunungkidul.Kompas.com/Anggara Wikan Prasetya Air terjun tepi laut di Pantai Jogan, Gunungkidul.

Air tawar akan bercampur dengan air laut di atas pasir putih. Jika kamu sedang berkunjung saat air laut tidak surut, ombak pantai tersebut bisa mencapai air terjun.

Sumber air pada air terjun tersebut dikatakan berasal dari perbukitan karst yang berada di bagian utara pantai.

Baca juga: Wisata Pantai di Yogyakarta, Kunjungi Pantai-pantai Gunungkidul

Dengan ketinggian sekitar 12 meter, air terjun tersebut memiliki debit air tawar yang besar pada musim penghujan. Air Terjun Pantai Jogan berlokasi di Dusun Dawet, Kecamatan Tepus.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Delegasi Dialog Tingkat Tinggi dari China Akan Berwisata ke Pulau Padar Labuan Bajo

Delegasi Dialog Tingkat Tinggi dari China Akan Berwisata ke Pulau Padar Labuan Bajo

Travel Update
The Nice Garden Serpong: Tiket Masuk, Jam Buka, dan Lokasi

The Nice Garden Serpong: Tiket Masuk, Jam Buka, dan Lokasi

Jalan Jalan
Cara ke Sukabumi dari Bandung Naik Kendaraan Umum dan Travel

Cara ke Sukabumi dari Bandung Naik Kendaraan Umum dan Travel

Travel Tips
Pengembangan Bakauheni Harbour City di Lampung, Tempat Wisata Dekat Pelabuhan

Pengembangan Bakauheni Harbour City di Lampung, Tempat Wisata Dekat Pelabuhan

Travel Update
Asita Run 2024 Digelar di Bali Pekan Ini, Terbuka untuk Turis Asing

Asita Run 2024 Digelar di Bali Pekan Ini, Terbuka untuk Turis Asing

Travel Update
13 Telur Komodo Menetas di Pulau Rinca TN Komodo pada Awal 2024

13 Telur Komodo Menetas di Pulau Rinca TN Komodo pada Awal 2024

Travel Update
Tanggapan Kemenparekraf soal Jam Kerja 'Overtime' Sopir Bus Pariwisata

Tanggapan Kemenparekraf soal Jam Kerja "Overtime" Sopir Bus Pariwisata

Travel Update
Tip Jalan-jalan Jenius ke Luar Negeri, Tukar Mata Uang Asing 24/7 Langsung dari Aplikasi

Tip Jalan-jalan Jenius ke Luar Negeri, Tukar Mata Uang Asing 24/7 Langsung dari Aplikasi

BrandzView
Vietnam dan China Siap Bangun Jalur Kereta Cepat Sebelum 2030

Vietnam dan China Siap Bangun Jalur Kereta Cepat Sebelum 2030

Travel Update
Libur Lebaran, Tren Kunjungan Wisatawan di Labuan Bajo Meningkat

Libur Lebaran, Tren Kunjungan Wisatawan di Labuan Bajo Meningkat

Travel Update
ASDP Catat Perbedaan Tren Mudik dan Arus Balik Lebaran 2024 Merak-Bakauheni

ASDP Catat Perbedaan Tren Mudik dan Arus Balik Lebaran 2024 Merak-Bakauheni

Travel Update
5 Tempat Wisata Hits dan Instagramable di Cianjur

5 Tempat Wisata Hits dan Instagramable di Cianjur

Jalan Jalan
10 Bandara Tersibuk di Dunia 2023, Banyak di AS

10 Bandara Tersibuk di Dunia 2023, Banyak di AS

Travel Update
4 Cara Rawat Tenda Setelah Dipakai 'Camping' agar Tidak Cepat Rusak

4 Cara Rawat Tenda Setelah Dipakai "Camping" agar Tidak Cepat Rusak

Travel Tips
5 Tempat Wisata Pantai di Lamongan, Ada Pantai Tanjung Kodok

5 Tempat Wisata Pantai di Lamongan, Ada Pantai Tanjung Kodok

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com