Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hotel Penyedia Paket Isolasi OTG Covid-19 Masih Sedikit, Ini Alasannya

Kompas.com - 02/10/2020, 09:20 WIB
Nicholas Ryan Aditya,
Kahfi Dirga Cahya

Tim Redaksi

Lebih memilih program hotel fasilitas pemerintah

Sementara itu, diakuinya, hotel-hotel di Jakarta lebih banyak berminat bergabung dengan program yang dicanangkan Kemenparekraf.

Hal itu karena, program tersebut disubsidi atau dibiayai oleh pemerintah, dalam hal ini Kemenparekraf.

Baca juga: 6 Tips Liburan di Hotel Saat Pandemi agar Tidak Bosan

"Sementara lebih banyak hotel yang berminat yang difasilitasi pemerintah. Sekarang kan kerjasamanya dengan Kemenparekraf. Kalau itu kan jelas memang dibayarin. Dan jumlah pasiennya juga jelas yang masuk ke situ, kemudian pemerintah yang men-support untuk tamunya itu," ungkap dia.

Sebagaimana diketahui, dalam prosedur pengajuan paket, hotel harus memahami terlebih dahulu bahwa paket ini tidak disubsidi oleh Pemerintah Pusat maupun Pemprov DKI Jakarta.

Dalam prosedur pengajuan poin ketiga yang ditayangkan di akun Instagram Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Disparekraf) DKI Jakarta, tertulis bahwa Pemerintah Pusat maupun Pemprov DKI tidak memberikan subsidi baik sebagian maupun seluruh biaya yang timbul dari pengadaan paket isolasi terkendali yang dimaksud.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com