Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 10/10/2020, 15:03 WIB
Nabilla Ramadhian,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Kabupaten Pasuruan memiliki sejumlah tempat wisata yang patut dikunjungi. Meski begitu, paket perjalanan yang ada masih belum saling berkesinambungan.

Hal itu disampaikan Asisten Ekonomi Pembangunan Pemerintah Kabupaten Pasuruan, merangkap Plt Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kabupaten Pasuruan HM Soeharto.

“Kami ingin kembangkan supaya ada sinergitas antara jenis-jenis tempat wisata di Kabupaten Pasuruan. Kita istilahkan sabuk wisata, melingkar,” kata dia kepada Kompas.com, Jumat (9/10/2020).

Baca juga: Masuk Zona Oranye, Tempat Wisata di Pasuruan Dibuka Lagi

Soeharto melanjutkan, tempat wisata di Kabupaten Pasuruan terbagi menjadi beberapa kategori, salah satunya tempat wisata modern.

Wisata Pasuruan - Tempat wisata Taman Dayu di Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur.http://www.thetamandayu.com/ Wisata Pasuruan - Tempat wisata Taman Dayu di Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur.

Adapun, kategori tersebut mencakup beberapa tempat wisata, seperti Taman Dayu, Taman Safari Prigen, dan Finna Golf & Country Club.

Sementara itu, kategori lainnya adalah tempat wisata religi yang mencakup beberapa tempat, seperti Makam Mbah Sayyid Arif Segoropuro dan Makam Mbah Soleh Semendhi.

Selanjutnya, ada tempat wisata buatan seperti Saygon Waterpark, Kebun Pak Budi, dan Taman Ria Surapati.

Baca juga: Masuk Zona Oranye, Tempat Wisata di Pasuruan Dibuka Lagi

Kabupaten Pasuruan juga memiliki desa wisata, antara lain Desa Jarangan yang terkenal akan hutan bakaunya, dan Desa Sumbergedang dengan Taman Bunga Adn Firdaus.

“Pemerintah daerah ingin membuat wisata yang berkaitan. Kalau orang berwisata ke sini, mereka bisa melingkari Pasuruan,” ujar Soeharto.

Kerja sama dengan agen perjalanan

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Panduan Berkunjung ke Pulau Payung, Pulau Indah di Kepulauan Seribu

Panduan Berkunjung ke Pulau Payung, Pulau Indah di Kepulauan Seribu

Travel Tips
10 Barang yang Paling Banyak Dicuri di Hotel 

10 Barang yang Paling Banyak Dicuri di Hotel 

Hotel Story
Masuk Masjid Wonderful Indonesia, Masjid Raya Sumatera Barat Kini Makin Indah

Masuk Masjid Wonderful Indonesia, Masjid Raya Sumatera Barat Kini Makin Indah

Travel Update
Tiket Kapal Pelni untuk Nataru 2024 Sudah Tersedia

Tiket Kapal Pelni untuk Nataru 2024 Sudah Tersedia

Travel Update
Indonesia Akan Bikin Acara Seperti Squid Game, Minat Jadi Pemain?

Indonesia Akan Bikin Acara Seperti Squid Game, Minat Jadi Pemain?

Travel Update
Daftar Tanggal Merah Desember 2023, Bersiap Liburan Akhir Tahun 

Daftar Tanggal Merah Desember 2023, Bersiap Liburan Akhir Tahun 

Travel Update
Kapal Coldplay di Sungai Cisadane Bisa Jadi Daya Tarik Wisata agar Warga Peduli Lingkungan

Kapal Coldplay di Sungai Cisadane Bisa Jadi Daya Tarik Wisata agar Warga Peduli Lingkungan

Travel Update
Liburan ke Pulau Payung di Kepulauan Seribu Naik Kapal, Simak Cara Beli Tiketnya

Liburan ke Pulau Payung di Kepulauan Seribu Naik Kapal, Simak Cara Beli Tiketnya

Travel Tips
Harga Tiket dan Jam Buka Taman Labirin Coban Rondo Malang

Harga Tiket dan Jam Buka Taman Labirin Coban Rondo Malang

Jalan Jalan
7 Destinasi Wisata di Bangka Belitung yang Wajib Dikunjungi

7 Destinasi Wisata di Bangka Belitung yang Wajib Dikunjungi

Jalan Jalan
Diskon Tiket Kereta 25 Persen Cuma Sampai 3 Desember 2023, Simak Daftar Rutenya

Diskon Tiket Kereta 25 Persen Cuma Sampai 3 Desember 2023, Simak Daftar Rutenya

Travel Update
Wisata ke Pulau Payung Bisa Ngapain Aja?

Wisata ke Pulau Payung Bisa Ngapain Aja?

Jalan Jalan
Tiket DAMRI Turun Harga Mulai 27 November, Jakarta-Cilacap Rp 155.000

Tiket DAMRI Turun Harga Mulai 27 November, Jakarta-Cilacap Rp 155.000

Travel Update
Apa Itu Connecting Room Hotel? Cocok Untuk Rombongan 

Apa Itu Connecting Room Hotel? Cocok Untuk Rombongan 

Hotel Story
AirAsia Terbang dari Denpasar ke Kupang per 16 Desember, Tarif Rp 1,3 Jutaan

AirAsia Terbang dari Denpasar ke Kupang per 16 Desember, Tarif Rp 1,3 Jutaan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com