Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Destinasi Ekowisata di Indonesia, Pas Dikunjungi Saat Pandemi

Kompas.com - 10/01/2021, 12:18 WIB
Anggara Wikan Prasetya

Penulis

Pulau tidak berpenghuni ini memiliki kekayaan alam bawah laut yang memesona. Ribuan ikan berwarna-warni dan terumbu karangnya yang sehat siap menyambut kedatangan Anda.

5. Gunung Api Purba Nglanggeran

Sisa tubuh gunung api purba masa lalu di Gunungkidul, Yogyakarta ini sekarang menjadi tempat wisata.

Seiring berjalannya waktu, tempat ini dikelola dengan baik dan makin banyak tempat wisata di dalamnya.

Kini, pengunjung bisa mengunjung Embung Nglanggeran, Air Terjun Kedung Kandang, dan menginap di homestay milik warga setempat.

6. Desa Wisata Tembi

Desa ekowisata ini sudah eksis sejak tahun 1997 dengan mempertahankan pengalaman bernuansa alam.

Baca juga: Meski Pandemi, Pendapatan Pariwisata Bantul Tahun 2020 Lebihi Target

Di sini, Anda bisa merasakan kehidupan sebagai masyarakat desa. Anda akan diajak menanam padi, membajak sawah, dan belajar membuat batik. Lokasinya pun mudah dijangkau, hanya 30 menit dari pusat kota Yogyakarta.

7. Kawah Ijen

Kawah seluas lebih dari 5.000 hektar ini merupakan danau air asam kuat terbesar di dunia. Dari puncak kawah, Anda bisa melihat pemandangan Gunung Raung, Gunung Suket, dan Gunung Rante.

Kawah Ijen Jawa Timur.shutterstock.com/mazzur Kawah Ijen Jawa Timur.

Namun, hal paling menarik di sini adalah adanya api biru di dasar kawah. Sebagai info, api biru ini hanya ada di Kawah Ijen dan Islandia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com