Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Itinerary Sehari di Kopeng Semarang, Bisa Kulineran dan Lihat Sunset

Kompas.com - 02/08/2021, 14:11 WIB
Kistin Septiyani,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

Selesai mengunjungi tempat wisata sebelumnya, pengunjung bisa bersantai sembari menikmati lanskap wilayah Kopeng di tempat ini.  

Menariknya, di Gardu Pandang Kopeng, pengunjung bisa menikmati pemandangan lima gunung sekaligus, yaitu Gunung Sindoro, Gunung Sumbing, Gunung Andong, Gunung Telomoyo, dan Gunung Gajah Mungkur.

Gardu Pandang Kopeng berada di Dusun Cuntel, Kopeng, Getasan, Semarang, Jawa Tengah. Tiket masuk objek wisata ini sebesar Rp 6.000 per orang.

Baca juga: 4 Aktivitas Wisata yang Bisa Dilakukan di Kopeng Treetop, Semarang

Berkemah Merbabu View & Cafe

Pemandangan matahari terbenam atau sunset di Merbabu View & Cafe disebut-sebut menjadi pemandangan yang sangat sayang untuk dilewatkan.

Kafe yang terletak di Cuntu, Kopeng, Kecamatan Getasan, Kabupaten Semarang ini utamanya menawarkan panorama Gunung Merbabu.

Baca juga: Merbabu View & Cafe, Wisata Baru di Kabupaten Semarang dengan Pemandangan Memukau

Tak hanya menyediakan beragam minuman dan makanan, tempat ini juga memiliki fasilitas camping ground yang dapat menampung tiga sampai empat tenda.

Selain itu, ada juga fasilitas pendukung lainnya, di antaranya toilet dan musala. 

Berkemah di tempat ini bisa menjadi pilihan bagi kamu yang ingin menikmati sunset sekaligus sunset dari dataran tinggi di kaki Gunung Merbabu.

Baca juga: Ini Waktu Kunjungan Terbaik ke Merbabu View & Cafe, Bisa Lihat Sunset

Bagi kamu yang berniat mengunjungi Desa Kopeng usai Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM), jangan lupa untuk mematuhi protokol kesehatan. Seperti, selalu menggunakan masker, menjaga jarak, menjauhi kerumunan, dan mencuci tangan dengan sabun. Lakukan pula vaksinasi sebelum bepergian untuk mencegah risiko terpapar COVID-19.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Hotel Story
Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Travel Update
5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

Jalan Jalan
Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Travel Tips
Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Travel Update
5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com