Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hindari 5 Hal Ini Saat Melakukan Road Trip

Kompas.com - 20/08/2021, 10:13 WIB
Aziza Zahwa Layla Madjid,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Melakukan perjalanan dengan kendaraan pribadi atau road trip menjadi salah satu cara berwisata yang banyak digemari. 

Selain menawarkan pengalaman dan keseruan berbeda, road trip ternyata juga bisa menghemat biaya karena tidak perlu mengeluarkan ongkos untuk tiket transportasi umum.

Namun sebelum melakukan road trip, ada beberpa hal yang harus diperhatikan agar perjalanan lebih aman dan menyenangkan.

berikut kompas.com rangkum 5 hal yang harus dihindari ketika melakukan road trip :

1. Membawa terlalu banyak barang

Dalam melakukan road trip, kenyamanan di dalam kendaraan adalah hal utama. Membawa terlalu banyak barang akan membuat mobil terlalu penuh dan sempit.

Membawa barang seperlunya dapat membuat perjalanan lebih nyaman dan menyenangkan.

Baca juga: 7 Candi yang Bisa Dikunjungi Saat Road Trip Trans Jawa

Susunan barang didalam mobil juga hal yang harus diperhatikan. Letakkan barang yang kemungkinan akan sering dikeluarkan sepanjang perjalanan agar mudah dijangkau.

Sementara itu, barang-barang yang sekiranya tidak akan sering dipakai sepanjang perjalanan bisa diletakkan paling belakang atau bawah.

2. Tidak membuat itinerary perjalanan

Itinerary sederhana untuk merencanakan pemberhentian selanjutnya tidak kalah penting saat road trip. Jika perjalanan cukup jauh, perkirakan tempat untuk menginap, berhenti selanjutnya, dan berstirahat.

Ilustrasi peta Pexels/Andrew Neel Ilustrasi peta

Melansir Traveloka, menyusun itinerary sederhana dapat menjadi pedoman agar road trip lebih terstruktur dan tidak melebihi biaya yang dipersiapkan.

Baca juga: Itinerary Sehari di Kopeng Semarang, Bisa Kulineran dan Lihat Sunset

3. Tidak memeriksa kondisi kendaraan

Sebelum melakukan road trip, ada baiknya untuk mengecek kondisi mobil secara keseluruhan.

Ilustrasi pengecekan ban mobil.Shutterstock Ilustrasi pengecekan ban mobil.

Pastikan mobil dalam kondisi prima dan kuat untuk perjalanan jauh. Mulai dari kondisi mesin, rem, hingga tekanan ban. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Travel Tips
Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Travel Update
Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

Travel Tips
Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com