KOMPAS.com – Pendakian Gunung Prau sudah dibuka lagi per 4 September 2021 dengan syarat baru yang harus dipatuhi calon pendaki.
Ketua Basecamp Pendakian Gunung Prau via Dieng bernama David mengungkapkan, salah satu syaratnya adalah membawa bukti vaksinasi Covid-19 minimal dosis pertama.
“Surat vaksin dan surat keterangan sehat berlaku untuk (pendaki dari) semua daerah,” tutur dia kepada Kompas.com, Minggu (5/9/2021).
Untuk diketahui, wilayah Gunung Prau masuk dalam empat kabupaten di Jawa Tengah yaitu Batang, Kendal, Temanggung, dan Wonosobo.
Sementara untuk jalur pendakian Gunung Prau, terdapat enam yang bisa dilintasi yaitu via Dieng, Patak Banteng, Kalilembu, Igirmranak, Dwarawati, dan Wates.
Baca juga:
Selain bukti vaksinasi, apa saja syarat terbaru pendakian Gunung Prau? Berikut Kompas.com rangkum, Senin (6/9/2021):
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.