Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Itinerary Wisata dari Tol Kahyangan Sigemplong sampai Dieng

Kompas.com - 17/10/2021, 09:41 WIB
Anggara Wikan Prasetya

Penulis

5. Makan mie ogklok

Jika perut mulai lapar, maka saatnya makan. Mumpung sedang ada di Dieng, mie ongklok adalah pilihan terbaik.

Mie dengan kuah yang lengket ini merupakan kuliner khas di kawasan Dieng sampai Kabupaten Wonosobo.

Ada banyak warung makan yang menjual mie ongklok di sekitar Candi Arjuna, seperti Kedai Ongklok Dieng.

6. Kawah Sikidang

Berkunjung ke Candi Arjuna tidaklah lengkap tanpa berkunjung ke Kawah Sikidang. Salah satu sebabnya adalah tiketnya yang sudah termasuk dengan Kawah Sikidang atau sebaliknya.

Kawah Sikidang Dieng.KOMPAS.com/ANGGARA WIKAN PRASETYA Kawah Sikidang Dieng.

Di Kawah Sikidang, pengunjung dapat menyaksikan salah satu fenomena alam berupa kawah yang mengeluarkan asap.

Baca juga: Kawah Sikidang 2021, Jembatan Kayu Instagramable sampai Keluhan Wisatawan

Pengunjung bahkan dapat berdiri di samping kawah utama dengan aman. Sekarang Kawah Sikidang pun sudah ditata dengan jembatan kayu, sehingga makin Instagramable.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com