Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rute Menuju Bukit Pengilon Yogyakarta dari Alun-alun Wonosari Gunungkidul

Kompas.com - 24/11/2021, 14:21 WIB
Kistin Septiyani,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

Belok kanan di perempatan, lalu belok kiri di pertigaan hingga melewati sungai. Dari lokasi ini, kamu hanya perlu berkendara mengikuti jalur tersebut hingga ke tempat tujuan.

Wisatawan perlu berjalan kaki sejauh 1,5 km dari lokasi parkir kendaraan menuju Bukit Pengilon.

Baca juga:

"Untuk mobil dan motor kalau musim hujan begini sedikit susah karena jalannya masih tanah. Tapi kalau tidak mau trekking bisa sewa jeep," imbuh Sumar.

Untuk menikmati pemandangan di kawasan ini, wisatawan perlu membayar tiket masuk mulai dari Rp 2.000 per orang. Sementara untuk berkemah, wisatawan harus membayar mulai dari Rp 20.000 per tenda.

Biaya parkir untuk kendaraan sepeda motor mulai dari Rp 5.000 sedangkan mobil adalah Rp 10.000.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com