Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pameran Harry Potter Bakal Diadakan di Sejumlah Negara Tahun 2022

Kompas.com - 09/12/2021, 18:17 WIB
Faqihah Muharroroh Itsnaini,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

Apa itu Wizarding World?

Wizarding World adalah situs web yang berhubungan dengan karya Harry Potter dan dapat digunakan penggemar untuk masuk asrama di Hogwarts di dunia maya.

Situs Wizarding World ini bekerja sama dengan Warner Bros dan Pottermore, perusahaan penerbitan digital, e-commerce, hiburan, serta berita dari J.K. Rowling.

Selain bisa masuk ke asrama sihir secara online, kamu bisa mencoba kuis yang akan mengasah pengetahuanmu terkait dunia Harry Potter.

Baca juga:

Tidak hanya itu, kamu juga bisa membaca sejarah, deretan film serta novel Harry Potter, dan Fantastic Beasts di situs tersebut. Sekaligus membeli berbagai macam aksesori.

Bukan cuma di dunia online, Wizarding World juga ada di dunia nyata. Kamu bisa datang ke The Wizarding World di Universal Studio Jepang dan Amerika Serikat untuk merasakan dunia Harry Potter secara langsung.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com