Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 17/02/2022, 17:33 WIB

KOMPAS.com - Kebun Raya (KR) Indrokilo di Boyolali, Jawa Tengah, ditutup sementara selama seminggu mulai Kamis (17/2/2022) hingga Rabu (23/2/2022). 

Penutupan tersebut disebabkan adanya karyawan dan staf yang terkonfirmasi positif Covid-19. 

"Kepala UPT (Unit Pelaksana Teknis) KR Indrokilo Boyolali, dari hasil tes usap PCR, dinyatan positif pada Senin (14/2/2022). Kemudian pada Rabu (16/2/2022), lima stafnya bergejala flu dan batuk, sehingga pihaknya langsung meminta KR Indrokilo untuk ditutup sementara hingga tanggal 23 Februari mendatang," kata Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Boyolali, Lucia Dyah Suciati, Kamis, dikutip dari Antara.

Baca juga:

Selama penutupan sementara, lanjutnya, KR Indrokilo Boyolali akan didisinfeksi dan dibersihkan untuk mencegah penyebaran Covid-19. 

Ia menambahkan bahwa penyemprotan disinfektan akan dilakukan di titik-titik rawan penularan, di antaranya tempat loket, pintu masuk, jembatan, dan sepeda. 

Pihaknya juga akan memantau kondisi karyawan dan petugas lainnya guna keperluan pelacakan kontak erat. 

Air Terjun Niagara di Kebun Raya Indrokilo, Boyolali.Kompas.com/Anggara Wikan Prasetya Air Terjun Niagara di Kebun Raya Indrokilo, Boyolali.

Tempat wisata seluas 8,9 hektare ini akan dibuka kembali jika kondisi karyawan sudah membaik, serta lingkungan sudah bersih dari penyebaran Covid-19.

Sebagai informasi, dilansir dari Kompas.com, Kamis (16/5/2019), tempat wisata ini memiliki tujuh ikon yang menjadi daya tarik wisatawan.

Baca juga:

Di antaranya Gerbang Pengasingan, Patung Sosro Birowo, Taman Paku, Taman Labirin, Air Terjun Niagara, Ecological House, dan Fitur Lukisan Kolam yang berbentuk replika bahtera Nabi Nuh. 

Jika dari Kota Boyolali, maka jaraknya 8 - 9 kilometer dengan waktu tempuh hampir 30 menit. 

Harga tiket masuk ke KR Indrokilo Boyolali mulai dari Rp 5.500 per orang. 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Sumber Antara
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Pelita Air Buka Rute Penerbangan Jakarta-Balikpapan PP, Ini Jadwalnya

Pelita Air Buka Rute Penerbangan Jakarta-Balikpapan PP, Ini Jadwalnya

Travel Update
Jangan Lakukan 4 Hal Ini di Museum Basoeki Abdullah

Jangan Lakukan 4 Hal Ini di Museum Basoeki Abdullah

Travel Tips
Pemerintah Bentuk Satgas untuk Atasi Pelanggaran Turis Asing di Bali

Pemerintah Bentuk Satgas untuk Atasi Pelanggaran Turis Asing di Bali

Travel Update
10 Promo Nyepi Hotel di Bali 2023, Ada Paket di Bawah Rp 1 Juta 

10 Promo Nyepi Hotel di Bali 2023, Ada Paket di Bawah Rp 1 Juta 

Travel Update
TransNusa Perdana Terbang Jakarta-Kuala Lumpur, Tiket Mulai Rp 990.000

TransNusa Perdana Terbang Jakarta-Kuala Lumpur, Tiket Mulai Rp 990.000

Travel Update
Cara Beli Tiket Masuk TMII, Online dan Offline

Cara Beli Tiket Masuk TMII, Online dan Offline

Travel Tips
Cuti Bersama Nyepi 2023, Masyarakat Diimbau Liburan di Indonesia

Cuti Bersama Nyepi 2023, Masyarakat Diimbau Liburan di Indonesia

Travel Update
Garuda Indonesia Online Travel Fair 2023 Digelar 27 Maret-2 April

Garuda Indonesia Online Travel Fair 2023 Digelar 27 Maret-2 April

Travel Update
Artotel Casa Cikarang Dibuka, Ada Promo Menginap mulai Rp 490.000

Artotel Casa Cikarang Dibuka, Ada Promo Menginap mulai Rp 490.000

Hotel Story
Kata Menparekraf Soal Pencabutan Visa on Arrival WNA Rusia dan Ukraina

Kata Menparekraf Soal Pencabutan Visa on Arrival WNA Rusia dan Ukraina

Travel Update
Cara ke TMII Naik Bus Transjakarta, Berhenti di Pintu 3 

Cara ke TMII Naik Bus Transjakarta, Berhenti di Pintu 3 

Travel Tips
Mulai dari Perth hingga Ningaloo Reef, Berikut Destinasi Wisata Eksotis Australia Barat yang Wajib Disambangi

Mulai dari Perth hingga Ningaloo Reef, Berikut Destinasi Wisata Eksotis Australia Barat yang Wajib Disambangi

BrandzView
Jam buka dan Harga Tiket Masuk TMII 2023

Jam buka dan Harga Tiket Masuk TMII 2023

Travel Tips
Pendakian Gunung Andong Ditutup Selama Ramadhan 2023

Pendakian Gunung Andong Ditutup Selama Ramadhan 2023

Travel Update
40 Ucapan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 2023 yang Bermakna 

40 Ucapan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 2023 yang Bermakna 

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+