Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 24/02/2022, 19:06 WIB
Wasti Samaria Simangunsong ,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Maskapai penerbangan Super Air Jet melayani rute baru, yaitu Pekanbaru - Batam pergi-pulang (PP), mulai Jumat (25/2/2022). Tarif tiket mulai dari Rp 314.700.

Dilansir dari keterangan resmi yang diterima Kompas.com, Rabu (23/2/2022), rute ini menghubungkan Bandara Internasional Sultan Syarif Kasim II (PKU) di Kota Pekanbaru, Riau, dengan Bandara Internasional Hang Nadim (BTH) di Kota Batam, Kepulauan Riau. 

Baca juga: Super Air Jet Buka Rute Lampung-Jakarta PP, Tiket Mulai Rp 318.800

Nantinya penerbangan rute ini akan menggunakan armada Airbus 320-200 berkapasitas 180 kursi kelas ekonomi.

Adapun untuk jadwal terbang rute Pekanbaru-Batam PP, yaitu:

  • Pesawat dengan nomor penerbangan IU-836 berangkat dari Pekanbaru pukul 14.50 WIB, lalu dijadwalkan tiba di Batam pukul 15.45 WIB. 
  • Pesawat bernomor penerbangan IU-837 berangkat dari Batam pukul 16.25 WIB, kemudian tiba di Pekanbaru pukul 17.15 WIB. 

Baca juga: Super Air Jet Tambah Rute Jakarta-Balikpapan PP, Mulai Rp 623.500

Harga tiket rute Pekanbaru - Batam sekali jalan mulai dari Rp 329.700, sedangkan harga tiket rute Batam - Pekanbaru sekali jalan mulai dari Rp 314.700. 

Penumpang rute ini akan mendapat fasilitas gratis bagasi maksimal 20 kilogram. Mereka juga bisa menikmati fasilitas hiburan secara gratis selama penerbangan, di antaranya menonton film dan main game, melalui smartphone masing-masing.

Baca juga: Super Air Jet Akan Buka Rute ke Lampung, Jambi, Balikpapan, dan Batam-Pekanbaru

Sebelum terbang, calon penumpang dapat melakukan tes rapid antigen terlebih dulu dengan harga mulai dari Rp 35.000 untuk keberangkatan dari Pekanbaru dan Batam.

Sementara itu, untuk tes PCR, harganya mulai dari Rp 225.000 untuk keberangkatan dari Pekanbaru dan Batam.

Baca juga: Super Air Jet Buka Rute PP Jakarta-Solo, Hanya Rp 433.000

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

7 Hotel Dekat ICE BSD di Tangerang, Ada yang Punya Kolam Renang

7 Hotel Dekat ICE BSD di Tangerang, Ada yang Punya Kolam Renang

Jalan Jalan
Tips Dapat Cashback di Garuda Indonesia Umrah Travel Fair 2023

Tips Dapat Cashback di Garuda Indonesia Umrah Travel Fair 2023

Travel Tips
Oktober 2023, Orang Indonesia Paling Banyak Nginap di Hotel Bintang 3 di Jakarta

Oktober 2023, Orang Indonesia Paling Banyak Nginap di Hotel Bintang 3 di Jakarta

Travel Update
Garuda Indonesia Umrah Travel Fair 2023 Digelar Hari Ini, Ada Cashback hingga Rp 2,5 Juta

Garuda Indonesia Umrah Travel Fair 2023 Digelar Hari Ini, Ada Cashback hingga Rp 2,5 Juta

Travel Update
Promo Tiket Pesawat Garuda Indonesia Umrah Travel Fair 2023, Jakarta-Jeddah PP Rp 13 Jutaan

Promo Tiket Pesawat Garuda Indonesia Umrah Travel Fair 2023, Jakarta-Jeddah PP Rp 13 Jutaan

Travel Update
Libur Nataru 2024, Tarif Jip Wisata Lava Tour Merapi Tidak Naik

Libur Nataru 2024, Tarif Jip Wisata Lava Tour Merapi Tidak Naik

Travel Update
Wisata ke Bandung Naik Kereta Cepat Whoosh, Turun di Stasiun Padalarang dan Stasiun Tegalluar

Wisata ke Bandung Naik Kereta Cepat Whoosh, Turun di Stasiun Padalarang dan Stasiun Tegalluar

Travel Update
Keindahan Pantai Kelapa Lima di Kupang yang Dikunjungi Presiden Jokowi

Keindahan Pantai Kelapa Lima di Kupang yang Dikunjungi Presiden Jokowi

Travel Update
Jalur Pendakian Gunung Rinjani Rencana Ditutup Awal 2024

Jalur Pendakian Gunung Rinjani Rencana Ditutup Awal 2024

Travel Update
Wisata Non-pendakian di TN Gunung Rinjani Ditutup Sementara

Wisata Non-pendakian di TN Gunung Rinjani Ditutup Sementara

Travel Update
Panduan Lengkap ke Pantai Klotok Wonogiri, Harga Tiket hingga Aktivitas

Panduan Lengkap ke Pantai Klotok Wonogiri, Harga Tiket hingga Aktivitas

Travel Tips
5 Tips Berkunjung ke Jembatan Akar di Yogya, Datang Siang

5 Tips Berkunjung ke Jembatan Akar di Yogya, Datang Siang

Travel Tips
Harga Tiket dan Jam Buka Jembatan Akar di Yogyakarta

Harga Tiket dan Jam Buka Jembatan Akar di Yogyakarta

Travel Update
Perayaan Tahun Baru 2024 di Shibuya di Jepang Diperketat

Perayaan Tahun Baru 2024 di Shibuya di Jepang Diperketat

Travel Update
Sandiaga Usulkan Bebas Visa Kunjungan untuk 20 Negara, Termasuk China

Sandiaga Usulkan Bebas Visa Kunjungan untuk 20 Negara, Termasuk China

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com