Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Itinerary Wisata Malang 1 Hari, Bisa Cicip Kuliner Legendaris

Kompas.com - 06/03/2022, 16:03 WIB
Ulfa Arieza ,
Nabilla Tashandra

Tim Redaksi

 

  • Es Krim Toko Oen

Tak jauh dari Sate Gebug, sekitar delapan menit berjalan kaki, kamu bisa menemukan kuliner legendaris Malang lainnya yakni Es Krim Toko Oen.

Toko Oen merupakan restoran legendaris di Kota Malang yang sudah ada sejak 1930-an, seperti dilansir dari Tribun Travel, Senin (15/03/2021).

Lokasinya berada di Jalan Jenderal Basuki Rahmat No 5, Kauman, Kecamatan Klojen.

Baca juga: 30 Wisata Hits di Malang 2021, Banyak Spot Foto Kekinian

Salah satu menu populernya adalah Es Krim Zaman Dulu.

Es krim ini memiliki aneka varian rasa mulai dari cokelat, vanilla, dan buah-buahan.

Pada zaman kolonial, Toko Oen sangat populer di kalangan bangsawan Belanda sebagai tempat berkumpul atau berecengkrama.

  • Alun-alun kota Malang

Alun-alun Malang.WIKIMEDIA COMMONS/CHRISTOPHE95 Alun-alun Malang.

Menutup rangkaian wisata sehari di Malang, kamu bisa bersantai di Alun-alun Kota Malang.

Jaraknya hanya 160 meter dari Toko Oen sehingga kamu bisa berjalan kaki sekitar dua menit.

Fasilitas umum ini menyediakan banyak tempat duduk santai di sekitar alun-alun.

Jadi, kamu bisa menikmati hiruk pikuk Kota Malang sembari beristirahat setelah seharian berwisata.

Alun-alun Kota Malang bisa diakses secara gratis oleh masyarakat.

Dikelilingi pepohonan rindang membuat tempat ini cocok dijadikan tempat untuk duduk santai. Di tengah alun-alun, terdapat kolam air mancur yang bisa dijadikan spot foto bagi pengunjung.

Baca juga: 10 Wisata Alam Malang, Surga Tersembunyi di Jawa Timur

Berikut itinerary wisata Malang 1 hari beserta jadwalnya yang bisa dijadikan referensi:

09.00 : Tiba di Kota Malang
09.30 : Bermain wahana air di Hawai Waterpark
12.30 : Makan siang di Bakso President
14.30 : Berfoto di Kampung Warna Warni Jodipan
18.00 : Makan malam di Warung Sate Gebug
19.00 : Menikmati aneka es krim di Toko Oen
19.30 : Bersantai menikmati malam hari di Alun-alun Kota Malang
21.00 : Perjalanan selesai.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Travel Tips
Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Travel Update
Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

Travel Tips
Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com