Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 15/04/2022, 18:31 WIB
Desi Intan Sari,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

Syarat saat keberangkatan 

Di bawah ini adalah syarat vaksinasi Covid-19 untuk keberangkatan mudik gratis 2022 dari PT Jasa Raharja:

1. Peserta mudik yang telah mendapatkan vaksinasi dosis ketiga (booster) tidak wajib menunjukan hasil negatif tes RT-PCR atau tes rapid antigen.

2. Peserta mudik yang telah mendapatkan vaksinasi dosis kedua wajib menunjukkan hasil negatif tes rapid antigen yang sampelnya diambil dalam kurun waktu 1 x 24 jam, atau hasil negatif tes RT-PCR yang sampelnya diambil dalam kurun waktu 3 x 24 jam sebelum keberangkatan sebagai syarat perjalanan.

3. Peserta mudik yang telah mendapatkan vaksinasi dosis pertama wajib menunjukan hasil negatif tes RT-PCR yang sampelnya diambil dalam kurun waktu 3 x 24 jam sebelum keberangkatan sebagai syarat perjalanan.

Baca juga: Tarif Terbaru Tol Jakarta-Surabaya untuk Mudik dan Balik 2022

Cara mendaftar mudik gratis Jasa Raharja

Pendaftaran mudik gratis bisa dilakukan melalui aplikasi JRku atau situs web mudik.jasaraharja.co.id. Simak panduannya:

Cara daftar mudik gratis lewat website

1. Kunjungi laman https://daftar-mudik.jasaraharja.co.id/get-token.

2. Pilih tanda tiga garis di sebelah kanan atas.

3. Lalu, pilih “Ambil Token"

4. Isi data dengan benar yaitu, nomor ponsel dan jumlah kursi (maksimal 4).

5. Klik pilihan “Ambil Token”.

6. Tahap selanjutnya, klik kembali tanda garis tiga di kanan atas. 

7. Lalu, klik pilihan “Pendaftaran Mudik".

8. Jika sudah, masukkan nomor berjumlah enam digit yang telah dikirimkan ke nomor ponsel yang telah dimasukkan sebelumnya.

9. Masukkan nomor nomor ponsel kembali.

10. Klik pilihan “Daftar".

11. Isi formulir pendaftaran dan unggah dokumen persyaratan yang telah diubah ke format JPG atau PNG.

12. Nantinya, jika telah selesai, pendaftar akan menerima kode mudik. 

13. Langkah selanjutnya adalah klik lagi tanda tiga garis di kanan atas.

14. Lalu, pilih menu “Cek Status".

15. Cek dengan memasukkan kode mudik dan pilih “Cari".

Baca juga: Cara Daftar dan Syarat Mudik Gratis 2022 dari Kemenhub

Cara daftar mudik gratis lewat aplikasi 

1. Jika belum memiliki aplikasi JRku, kamu bisa mengunduh terlebih dahulu di Play Store atau App Store. 

2. Buka aplikasi dan masukkan data yang diminta (nama, NIK, alamat, asal kota dan provinsi, serta foto diri).

3. Kemudian, pilih menu “Mudik 2022".

4. Masukkan nomor ponsel dan jumlah kursi. 

5. Pilih menu “Ambil Token".

6. Klik tiga garis di kanan atas, lalu pilih menu “Pendaftaran Mudik".

8. Pilih “Daftar".

9. Isi formulir dan unggah dokumen yang dibutuhkan. 

10. Nantinya peserta mudik akan mendapat kode mudik. 

11. Lakukan verifikasi, lalu pilih “Cek Status".

12. Jika sudah selesai akan muncul tulisan “Terverifikasi".

Baca juga: Pemerintah Pastikan Mudik Lebaran 2022 Bebas dari Penyekatan

 

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Panduan Berkunjung ke Pulau Payung, Pulau Indah di Kepulauan Seribu

Panduan Berkunjung ke Pulau Payung, Pulau Indah di Kepulauan Seribu

Travel Tips
10 Barang yang Paling Banyak Dicuri di Hotel 

10 Barang yang Paling Banyak Dicuri di Hotel 

Hotel Story
Masuk Masjid Wonderful Indonesia, Masjid Raya Sumatera Barat Kini Makin Indah

Masuk Masjid Wonderful Indonesia, Masjid Raya Sumatera Barat Kini Makin Indah

Travel Update
Tiket Kapal Pelni untuk Nataru 2024 Sudah Tersedia

Tiket Kapal Pelni untuk Nataru 2024 Sudah Tersedia

Travel Update
Indonesia Akan Bikin Acara Seperti Squid Game, Minat Jadi Pemain?

Indonesia Akan Bikin Acara Seperti Squid Game, Minat Jadi Pemain?

Travel Update
Daftar Tanggal Merah Desember 2023, Bersiap Liburan Akhir Tahun 

Daftar Tanggal Merah Desember 2023, Bersiap Liburan Akhir Tahun 

Travel Update
Kapal Coldplay di Sungai Cisadane Bisa Jadi Daya Tarik Wisata agar Warga Peduli Lingkungan

Kapal Coldplay di Sungai Cisadane Bisa Jadi Daya Tarik Wisata agar Warga Peduli Lingkungan

Travel Update
Liburan ke Pulau Payung di Kepulauan Seribu Naik Kapal, Simak Cara Beli Tiketnya

Liburan ke Pulau Payung di Kepulauan Seribu Naik Kapal, Simak Cara Beli Tiketnya

Travel Tips
Harga Tiket dan Jam Buka Taman Labirin Coban Rondo Malang

Harga Tiket dan Jam Buka Taman Labirin Coban Rondo Malang

Jalan Jalan
7 Destinasi Wisata di Bangka Belitung yang Wajib Dikunjungi

7 Destinasi Wisata di Bangka Belitung yang Wajib Dikunjungi

Jalan Jalan
Diskon Tiket Kereta 25 Persen Cuma Sampai 3 Desember 2023, Simak Daftar Rutenya

Diskon Tiket Kereta 25 Persen Cuma Sampai 3 Desember 2023, Simak Daftar Rutenya

Travel Update
Wisata ke Pulau Payung Bisa Ngapain Aja?

Wisata ke Pulau Payung Bisa Ngapain Aja?

Jalan Jalan
Tiket DAMRI Turun Harga Mulai 27 November, Jakarta-Cilacap Rp 155.000

Tiket DAMRI Turun Harga Mulai 27 November, Jakarta-Cilacap Rp 155.000

Travel Update
Apa Itu Connecting Room Hotel? Cocok Untuk Rombongan 

Apa Itu Connecting Room Hotel? Cocok Untuk Rombongan 

Hotel Story
AirAsia Terbang dari Denpasar ke Kupang per 16 Desember, Tarif Rp 1,3 Jutaan

AirAsia Terbang dari Denpasar ke Kupang per 16 Desember, Tarif Rp 1,3 Jutaan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com