Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

H-3 Lebaran, Penumpang Pesawat Capai 748.342 Orang dari 15 Bandara

Kompas.com - 01/05/2022, 13:02 WIB
Ulfa Arieza ,
Nabilla Tashandra

Tim Redaksi

 

5 bandara paling ramai 

AP I mencatat ada lima bandara yang paling banyak melayani penumpang dan pesawat pada H-7 hingga H-3 Lebaran, dari 15 bandara kelolaan perseroan. 

Pertama, Bandara Sultan Hasanuddin Makassar yang melayani 162.930 penumpang dan 1.240 pergerakan pesawat. 

Kedua, Bandara Juanda Surabaya yang melayani 159.701 penumpang dan 1.274 pergerakan pesawat. 

Baca juga: Bandara Sultan Hasanuddin Makassar Kembali Layani Rute Internasional

Ketiga, Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali yang melayani 123.242 penumpang dan 929 pergerakan pesawat. 

Keempat, Bandara SAMS Sepinggan Balikpapan yang melayani 59.978 penumpang dan 623 pergerakan pesawat.

Terakhir, Bandara Internasional Yogyakarta, Kulon Progo yang melayani 48.463 penumpang & 328 pergerakan pesawat.

Baca juga:

Faik mengimbau seluruh pengguna jasa penerbangan untuk terus mematuhi ketentuan perjalanan yang berlaku dari Satgas Nasional Covid-19.

“Kami juga mengimbau pengguna jasa bersama-sama menjaga penerapan protokol kesehatan seperti menggunakan masker, menjaga jarak, senantiasa menjaga kebersihan diri saat sedang melakukan perjalanan udara dan melakukan vaksinasi agar pandemi segera berlalu,” pungkasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com