Pramugari itu menambahkan bahwa penggunaan tisu jauh lebih baik, karena tempatnya lebih tinggi. Jadi, kemungkinan kecil terkena percikan air seni.
“(Tisu) Ini lebih bersih, jadi gunakan saja itu daripada tisu toilet,” imbuhnya.
Namun demikian, ketersediaan tisu dan tisu toilet tersebut bergantung dari masing-masing maskapai.
Tak hanya soal penggunaan tisu, ada rahasia lain mengenai penggunaan toilet pesawat.
Pramugari yang enggan disebut namanya membocorkan bahwa sebetulnya mereka mengetahui aktivitas penumpang dalam toilet, baik buang air kecil atau buang air besar.
Alasannya, lokasi toilet sangat dekat dengan tempat duduk pramugari. Jadi, mereka bisa mendengar suara dari dalam toilet.
“Toilet berada dekat tempat kami duduk. Jadi, tak peduli seberapa keras penumpang mencoba menutupi fakta bahwa ia tengah buang air besar, suaranya akan berbeda dibanding buang air kecil saja,” kata seorang pramugari yang enggan disebut namanya.
Baca juga:
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.