Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Melihat Koleksi Peninggalan Kerajaan Singosari di Museum Singhasari

Kompas.com - 12/06/2022, 19:55 WIB
Imron Hakiki,
Nabilla Tashandra

Tim Redaksi

Ke depannya, museum ini bakal menambah koleksi artefak yang didapatkan dari hasil ekskavasi situs Srigading, Kecamatan Lawang yang ditemukan pada akhir 2021 dan diduga merupakan peninggalan pada masa kerajaan Mataram Kuno era Mpu Sindok.

"Artefak-artefak itu saat ini masih masa perawatan. Termasuk emas yang ditemukan saat ini masih dalam masa revitalisasi oleh Badan Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Jawa Timur," bebernya.

Baca juga:

Di museum itu juga terdapat visualisasi cerita asmara pada masa Kerajaan Singosari yang diakui dunia sebagai 'Ingatan Kolektif Dunia (Memory of The World)', yakni cerita tentang perjuangan Panji Margasmara untuk mendapatkan cinta Ken Candrasari.

"Visualiasi cerita ini kami abadikan agar menjadi edukasi kepada masyarakat tentang sebuah cerita asli Malang yang diakui oleh dunia," terangnya.

Adapun lokasi Museum Singosari berada di Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang. Jaraknya sekitar 14 kilometer (km) ke utara dari pusat Kota Malang.

Jika wisatawan dari luar kota ingin berkunjung, akan lebih mudah jika keluar dari Exit Tol Singosari. Kemudian, belok kanan ke arah Pasuruan.

Baca juga: 12 Spot Foto Retro di Kampoeng Heritage Kajoetangan Malang

Sekitar 1 km setelahnya terdapat gang bertuliskan bertuliskan "Museum Singhasari" di kiri jalan. Dari gang itu pengunjung tinggal masuk dan mengikuti jalan lurus sekitar 1 km

"Tidak ada biaya sepeser pun untuk masuk ke museum ini. Alias gratis," pungkas Yossy.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Travel Tips
Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Travel Update
Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

Travel Tips
Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com