Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Aktivitas Seru di Alun-alun Batu, Cocok Buat Keluarga

Kompas.com - 26/07/2022, 23:11 WIB
Ulfa Arieza

Penulis

KOMPAS.com - Alun-alun Batu atau Alun-alun Kota Wisata Batu merupakan salah satu destinasi wisata saat berlibur ke Kota Batu. Banyak wisawatan yang berkunjung ke Alun-alun Batu, baik pengunjung dalam kota maupun luar kota. 

Pengunjung dapat melakukan beragam aktivitas di Alun-alun Batu yang pastinya seru. Alun-alun Batu memiliki sejumlah fasilitas untuk menunjang kegiatan para wisatawan, termasuk anak-anak. 

Oleh sebab itu, Alun-alun Batu merupakan obyek wisata yang cocok buat keluarga. Berikut aktivitas seru di Alun-alun Batu yang cocok buat keluarga, seperti dihimpun oleh Kompas.com 

Baca juga: 8 Wisata Malam di Malang dan Batu yang Populer dan Instagramable

1. Naik bianglala 

Bianglala merupakan ikon Alun-alun Batu, seperti dikutip dari Kompas.com (2/9/2021). Dari kejauhan, wisatawan bisa melihat bianglala besar tersebut. 

Saat naik bianglala, pengunjung bisa menikmati keindahan Kota Batu dari ketinggian. Selain itu, gemerlap lampu warna-warni bianglala pada malam hari menambah keindahan suasana Alun-alun Batu.

Baca juga: Harga Tiket Masuk dan Jam Buka Taman Rekreasi Selecta di Kota Batu

Bianglala di belakang patung apel, ikon Kota Batu, Jawa Timur.SHUTTERSTOCK/RANDY IMANUEL Bianglala di belakang patung apel, ikon Kota Batu, Jawa Timur.

2. Area bermain anak 

Alun-alun Batu menyediakan fasilitas taman bermain anak (playground). Jadi, orangtua bisa mengajak anak-anaknya berwisata ke Alun-alun Batu. 

Tak heran, memasuki musim liburan sekolah obyek wisata ini menjadi lebih ramai dibandingkan dengan  hari-hari  biasa.

Baca juga: Odong-odong Dilarang Beroperasi di Kota Batu, Kecuali di Tempat Wisata

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Kompas Travel (@kompas.travel)

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Hotel Story
Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Travel Update
5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

Jalan Jalan
Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com