Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Atap Tertinggi Pulau Jawa, Semua di Atas 3.000 Meter

Kompas.com - 13/09/2022, 17:05 WIB
Anggara Wikan Prasetya

Penulis

4. Gunung Arjuna

Gunung Arjuna berada tepat di samping Gunung Welirang. Ketinggiannya mencapai 3.339 mdpl dengan puncak bernama Ogal-agil.

Pendaki bisa mencapai Puncak Ogal-agil Gunung Arjuna dari tiga jalur, yakni via Lawang, Tretes, dan Batu.

Baca juga: Pendakian Gunung Arjuno - Welirang Buka 6 Maret 2022, Ini Ketentuannya

Jika mendaki dari jalur Tretes, pendaki akan menemukan percabangan menuju puncak Arjuna dan Welirang di Pos Pondokan.

5. Gunung Sumbing

Gunung Sumbing jadi yang tertinggi ketiga di Pulau Jawa dengan ketinggian mencapai 3.340 mdpl.

Wisata Puncak Botorono Temanggung dengan latar belakang Gunung Sumbing.KOMPAS.com/ANGGARA WIKAN PRASETYA Wisata Puncak Botorono Temanggung dengan latar belakang Gunung Sumbing.

Gunung ini ada di Jawa Tengah, tepatnya Kabupaten Magelang, Temanggung, dan Wonosobo.

Baca juga: Pendakian Gunung Sumbing via Butuh Kaliangkrik, Ini Estimasi Waktunya

Ada banyak puncak gunung ini, antara lain Puncak Sejati, Puncak Rajwali, Puncak Buntu, dan Puncak Kawah.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com