Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harga Tiket Masuk dan Jam Buka Batu Secret Zoo

Kompas.com - 15/10/2022, 22:18 WIB
Ni Nyoman Wira Widyanti

Penulis

KOMPAS.com - Bila berkunjung ke Jatim Park 2, mungkin belum lengkap jika tidak mampir ke Batu Secret Zoo. Alamatnya di Jalan Oro-oro Ombo Nomor 9, Kecamatan Batu, Kota Batu, Jawa Timur.

Di tempat ini, pengunjung bisa melihat beraneka ragam satwa, di antaranya panter, bekantan, pemakan semut raksasa, jerapah, dan singa putih. Terdapat lebih dari 120 mamalia, 70 reptil, serta 100 amfibi dan ikan di tempat wisata ini. 

Baca juga:

Tidak hanya itu, pengunjung juga bisa menyaksikan sesi memberi makan satwa (feeding), menyantap hidangan, dan membeli oleh-oleh.

Dilansir dari situs web resminya, Batu Secret Zoo terdiri dari beberapa area, antara lain Tiger Land, Safari Farm, dan Reptile Garden

Jam buka Batu Secret Zoo

Wisatawan mengenakan masker di Batu Secret Zoo, Kota Batu, Selasa (30/6/2020)KOMPAS.COM/ANDI HARTIK Wisatawan mengenakan masker di Batu Secret Zoo, Kota Batu, Selasa (30/6/2020)

Batu Secret Zoo buka setiap hari pukul 09.30-17.30 WIB. 

Adapun jadwal memberi makan satwa berbeda-beda. Untuk hewan alpaka, misalnya, jadwal feeding-nya sekitar pukul 11.00 WIB, sedangkan untuk singa putih jadwalnya sekitar pukul 13.00 WIB.

Baca juga:

Oleh sebab itu, pengunjung bisa mengunduh peta Batu Secret Zoo terlebih dahulu guna mengetahui jadwal sesi memberi makan satwa.

Harga tiket masuk Batu Secret Zoo

Pengunjung bisa membeli tiket masuk Batu Secret Zoo secara bundling dengan tempat wisata lainnya. 

Ada paket Jatim Park 2 yang meliputi Batu Secret Zoo, Museum Satwa, dan Sweet Memories Selfie dengan harga mulai Rp 110.000 pada hari biasa, dan Rp 130.000 pada akhir pekan.

Ada juga paket Jatim Park 2 + Eco Green Park, terdiri dari Batu Secret Zoo, Museum Satwa, Sweet Memories Selfie, dan Eco Green Park seharga mulai Rp 140.000 pada hari biasa dan Rp 160.000 pada akhir pekan.

Baca juga: Gatotkaca Berjualan di Alun-alun Kota Batu, Sukses Pikat Wisatawan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Travel Tips
Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Travel Update
5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

Travel Tips
Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Travel Update
8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

Travel Tips
Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Travel Update
Hari Kartini, 100 Perempuan Pakai Kebaya di Puncak Gunung Kembang Wonosobo

Hari Kartini, 100 Perempuan Pakai Kebaya di Puncak Gunung Kembang Wonosobo

Travel Update
Artotel Gelora Senayan Resmi Dibuka April 2024, Ada Promo Menginap

Artotel Gelora Senayan Resmi Dibuka April 2024, Ada Promo Menginap

Travel Update
Artotel Group Akuisisi Hotel Century Senayan, Tetap Ada Kamar Atlet

Artotel Group Akuisisi Hotel Century Senayan, Tetap Ada Kamar Atlet

Travel Update
Lokasi dan Jam Buka Terbaru Kebun Binatang Bandung

Lokasi dan Jam Buka Terbaru Kebun Binatang Bandung

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com