Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Wisata di Kemuning, Karanganyar dan Sekitarnya, Kebun Teh sampai Air Terjun

Kompas.com - 26/11/2022, 12:34 WIB
Anggara Wikan Prasetya

Penulis

2. Telaga Madirda

Telaga Madirda memang cukup jauh dari pusat Desa Kemuning. Jaraknya sekitar 7 kilometer (km) dengan waktu tempuh kurang-lebih 15 menit.

Sama seperti Air Terjun Jumog, lokasi Telaga Madirda juga ada di Desa Bero. Jaraknya hanya 3 km dari Air Terjun Jumog.

Baca juga: Harga Camping dan Sewa Tenda Terbaru di Telaga Madirda Karanganyar

Wisatawan bisa menikmati indah dan sejuknya panorama telaga di lereng Gunung Lawu. Wisatawan juga bisa naik bebek air atau berkemah.

3. Senatah Adventure

Senatah Adventure berada di Desa Girimulyo, Kecamatan Ngargoyoso. Lokasinya tepat di samping jalan utama dan sebelum masuk wilayah Desa Kemuning.

River tubing di Senatah Adventure, Ngargoyoso Karanganyar.KOMPAS.com/ANGGARA WIKAN PRASETYA River tubing di Senatah Adventure, Ngargoyoso Karanganyar.

Tempat ini menawarkan beragam aktivitas petualangan, seperti river tubing, petualangan jeep, sampai outbound.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com