Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Tips Berkunjung ke Lotte Alley Jakarta, Bawa Uang Non-tunai

Kompas.com - 08/12/2022, 06:04 WIB
Faqihah Muharroroh Itsnaini,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

3. Bawa uang non-tunai

Selanjutnya, perlu diketahui bahwa makanan yang dijual oleh tenant-tenant di Kkul Jaem Fest 2022 dijual dengan sistem pembayaran non-tunai (cashless).

Oleh sebab itu, siapkan uang non-tunai yang cukup, seperti mobile banking, GoPay, Shopee Pay, atau metode lainnya jika ingin membeli aneka kuliner di Lotte Alley.

Baca juga: 20 Wisata Tahun Baru di Jakarta, Ada Tempat Nongkrong Instagramable 

Sebagai informasi, harga makanan dan minuman di Kkul Jaem Fest 2022 berkisar Rp 10.000 - Rp 80.000-an.

Sementara itu, tarif main games seperti mesin capit mulai Rp 5.000 per koin. 

4. Pakai outfit terbaik

Tempat penyewaan seragam Korea di Lotte Alley, spot nongkrong baru di Lotte Shopping Avenue Jakarta Selatan. KOMPAS.com/FAQIHAH MUHARROROH ITSNAINI Tempat penyewaan seragam Korea di Lotte Alley, spot nongkrong baru di Lotte Shopping Avenue Jakarta Selatan.

Lotte Alley memiliki spot foto yang Instagramable. Meski berlokasi di Jakarta, hasil fotomu bisa seolah sedang berada di Korea atau Jepang.

Untuk melengkapi spot foto, sebaiknya kamu datang memakai setelan yang pas untuk dijadikan konten. Misalnya warna-warna soft atau cerah ala outfit anak muda di Korea. 

Namun, tidak perlu khawatir karena ada tempat penyewaan seragam ala Korea yang bisa kamu manfaatkan jika ingin hasil fotomu lebih maksimal. Tarif sewa pakaian ini dibanderol mulai Rp 50.000 pada Senin-Kamis, dan Rp 75.000 pada Jumat-Minggu. 

Baca juga:

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com