Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rute, Jam Operasional, dan Tarif Bus Listrik DAMRI di Surabaya

Kompas.com - 22/12/2022, 22:05 WIB
Wasti Samaria Simangunsong ,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

Rute, jam operasional, dan tarif bus listrik di Surabaya

Untuk rute, bus listrik melayani di Koridor 3 Terminal Purabaya-Kenjeran Park dan sebaliknya, melewati Jalan Ahmad Yani-Jalan Jemur Andayani-Jalan Zamhuri-Rungkut Madya-Dr Ir. H. Soekarno (MERR).

Keberangkatan bus listrik tersedia mulai pukul 05.00-23.00 WIB, setiap hari.

"Kapasitas bus tersedia untuk 24 orang dengan jumlah seat (bangku) 19 orang penumpang dan lima orang penumpang dapat berdiri," kata Fikri.

Baca juga:

Adapun tarif bus listrik ini mulai Rp 6.200 per tiket dengan sistem pembayaran tap on bus (TOB) menggunakan uang elektronik atau QRIS.

Penumpang juga dapat memanfaatkan aplikasi Teman Bus untuk mengetahui jadwal dan melacak posisi bus.

"Pelanggan bisa mengetahui keberadaan bus, dan (memesan) tiket melalui aplikasi Teman Bus. Pembayaran pun bisa dilakukan secara cashless (non-tunai) dengan perangkat TOB yang terpasang di bus," tutupnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com