Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

20 Oleh-oleh Khas Cirebon, dari Batik Trusmi hingga Terasi Udang

Kompas.com - 07/01/2023, 21:01 WIB
Ulfa Arieza

Penulis

15. Sambal khas Cirebon 

Sambal oleh-oleh CirebonKOMPAS.COM / MUHAMMAD IRZAL ADIAKURNIA Sambal oleh-oleh Cirebon

Alternatif oleh-oleh khas Cirebon lainnya adalah produk sambal khas Cirebon. Seperti sambal goreng nasi jamblang dan sambal goreng ikan jambal roti.

Tektur sambal goreng nasi jamblang berupa potongan cabai kasar, namun tidakterlalu pedas. Sementara, sambal ikan jambal roti menggunakan bahan terasi, serta lebih pedas.

Kedua sambal itu cocok untuk pelengkap makanan.

Baca juga: 5 Jenis Tari Topeng Cirebon yang Kian Langka

16. Kerupuk melarat 

Ilustrasi kerupuk pasir. SHUTTERSTOCK/NILASITO Ilustrasi kerupuk pasir.

Kerupuk melarat memiliki ciri khas warna-warna cerah, yang mudah ditemukan di kios oleh-oleh.

Nama kerupuk melarat lantaran proses pembuatannya tidak menggunakan minyak goreng seperti kerupuk pada umumnya. Kerupuk melarat disangrai menggunakan pasir sungai yang sudah dibersihkan terlebih dahulu.

Kerupuk melarat disebut juga kerupuk mares, atau singkatan dari lemah ngeres alias pasir. Proses pembuatan kerupuk melarat itu sudah terjadi turun temurun.

Baca juga: Itinerary Seharian Wisata di Cirebon, Mulai dari Sejarah hingga Alam

17. Produk rotan

Ilustrasi kerajinan rotanKOMPAS.com/Daspriani Y Zamzami Ilustrasi kerajinan rotan

Cirebon adalah gudangnya produk rotan dalam aneka bentuk, seperti kursi, meja, keranjang, dan lainnya. Bahkan, ada Kampung Wisata Rotan di Cirebon yang banya dihuni oleh perajin rotan lokal.

Produk rotan Cirebon memiliki kualitas bagus sehingga menembus pasar impor.

18. Jeniper

Minuman Jeniper, Jeruk Nipis PerasKOMPAS.com/SRI NOVIYANTI Minuman Jeniper, Jeruk Nipis Peras

Jeniper adalah singkatan dari jeruk nipis peras. Oleh-oleh khas Cirebon yang satu ini adalah pasangan serasi saat menyantap tape ketan Cirebon.

Rasanya segar, bercampur antara asam dan manis. Biasanya, jeniper tersedia dalam dua pilihan, yakni kemasan siap minum dan sirup yang harus diseduh sebelum diminum.

19. Ikan asin 

Alternatif oleh-oleh khas Cirebon lainnya adalah ikan asin. Terdapat berbagai macam ikan asin yang bisa menjadi pilihan wisatawan seperti ikan asin jambal roti, teri, hingga ikan asin berukuran besar. 

Semua ikan asin tersebut sudah dikeringkan sehingga awet untuk disantap dalam jangka panjang. Selin itu, kadar rasa asinnya juga bervariasi tergantung ukuran ikan dan proses pembuatan.

Baca juga: Resep Tahu Gejrot Khas Cirebon, Ternyata Pakai Tahu Putih

20. Pernak-pernik batik

Wisatawan berbelanja di Batik Trusmi Cirebon, Jawa Barat, Selasa (29/3/2016).KOMPAS.com / Wahyu Adityo Prodjo Wisatawan berbelanja di Batik Trusmi Cirebon, Jawa Barat, Selasa (29/3/2016).

Selain kain batik, wisatawan bisa membeli oleh-oleh aneka pernak-pernik batik khas Cirebon. Mulai dari tas, dompet, sandal, selendang, dan lainnya.

Motif dan warnanya pun beragam dengan ciri khas motif batik khas Cirebon.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Travel Tips
Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Travel Update
5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

Travel Tips
Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Travel Update
8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

Travel Tips
Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Travel Update
Hari Kartini, 100 Perempuan Pakai Kebaya di Puncak Gunung Kembang Wonosobo

Hari Kartini, 100 Perempuan Pakai Kebaya di Puncak Gunung Kembang Wonosobo

Travel Update
Artotel Gelora Senayan Resmi Dibuka April 2024, Ada Promo Menginap

Artotel Gelora Senayan Resmi Dibuka April 2024, Ada Promo Menginap

Travel Update
Artotel Group Akuisisi Hotel Century Senayan, Tetap Ada Kamar Atlet

Artotel Group Akuisisi Hotel Century Senayan, Tetap Ada Kamar Atlet

Travel Update
Lokasi dan Jam Buka Terbaru Kebun Binatang Bandung

Lokasi dan Jam Buka Terbaru Kebun Binatang Bandung

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com