Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadi Lokasi Syuting The Last of Us, Ini 7 Tempat Wisata di Calgary

Kompas.com - 26/01/2023, 13:47 WIB
Ulfa Arieza

Penulis

 

4. The Military Museums

The Military Museums, salah satu tempat wisata di Kota Calgary, KanadaDok. themilitarymuseums.ca The Military Museums, salah satu tempat wisata di Kota Calgary, Kanada

Pengunjung akan menemukan berbagai bukti sejarah kemenangan dan pengorbanan pasukan militer Kanada di The Military Museums. Museum ini  didedikasikan bagi  angkatan laut, angkatan darat, dan angkatan udara Kanada.

Melansir laman resminya, The Military Museums adalah museum militer terbesar kedua di Kanada.

Ada delapan museum terpisah dalam area ini, antara lain Museum Angkatan Laut, Museum Angkatan Darat, Museum Angkatan Udara, Museum Angkatan Udara saat Perang Dingin, Museum Kerajaan Kanada, dan sebagainya.

Baca juga: Unik, Ada Penerbangan Tak Terbatas di Kanada

5. Calgary Zoo 

Calgary Zoo, salah satu tempat wisata di Kota Calgary, KanadaUnsplash/ Steve Payne Calgary Zoo, salah satu tempat wisata di Kota Calgary, Kanada

Kebun binatang seluas 125 hektar ini merupakan salah satu destinasi wisata populer di Kota Calgary, melansir dari laman resmi Calgary Zoo. 

Wisatawan bisa menjumpai beragam koleksi satwa di kebun binatang yang didirikan pada 1929 ini. Semua satwa tersebut ditempatkan pada lokasi yang menyerupai habitat aslinya. 

Selama 30 tahun terakhir, Calgary Zoo telah memimpin gerakan konservasi satwa liar yang kritis melalui program Wildlife Conservation Centre. Selain di Kanada, program Wildlife Conservation Centre ini juga diselenggarakan di berbagai kota di dunia.

6. Calgary Stampede

Wisatawan yang berkunjung ke Kota Calgary pada Juli akan mendapatkan kesempatan untuk melihat Calgary Stampede.

Calgary Stampede adalah rodeo, pameran, dan festival tahunan yang diadakan setiap Juli di Calgary. Pada tahun ini, Calgary Stampede akan diselenggarakan pada 7-16 Juli 2023, berdasarkan informasi dari situs resminya.

Wisatawan bisa menikmati pengalaman unik berbaur dengan warga setempat melihat aneka pertunjukkan serta festival yang meriah.

Baca juga: Wisata Kanada, Contek 5 Tempat Favorit Meghan Markle di Toronto

7. Prince's Island Park

Prince's Island Park, salah satu tempat wisata di Kota Calgary, KanadaWikimedia Commons Prince's Island Park, salah satu tempat wisata di Kota Calgary, Kanada

Prince's Island adalah taman seluas 20 hektar di Bow River, tepat di utara pusat Kota Calgary.

Lokasi ini kerap menjadi tuan rumah sejumlah acara tahunan besar seperti Festival Musik Rakyat Calgary dan Hari Nasional Kanada.

Prince's Island Park cocok menjadi destinasi bagi wisatawan yang ingin jalan-jalan santai menikmati Kota Calgary.  Taman ini memiliki fasilitas publik seperti area bermain anak-anak, restoran kuno di tepi sungai, gerai makanan dan minuman, kolam, area piknik, taman bunga, dan lainnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Travel Tips
Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Travel Update
Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

Travel Tips
Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com