Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harga Tiket Pesawat Lagi Murah, Ini yang Sebaiknya Dilakukan Wisatawan

Kompas.com - 03/02/2023, 08:04 WIB
Faqihah Muharroroh Itsnaini,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

Ia menjelaskan, biasanya semakin banyak masyarakat Indonesia yang baru memesan tiket saat mendekati hari keberangkatan.

Padahal, sebenarnya hal tersebut malah bisa jadi memicu demand dari pasar dan membuat maskapai menaikkan harga.

Selain itu, kata dia, tidak hanya harga tiket yang sebenarnya tidak menentu. Jika seseorang sudah memiliki rencana perjalanan yang pasti, sebaiknya bisa segera memesan tiket pesawat dan tidak perlu menundanya.

Baca juga:

Bukannya mendapatkan harga tiket murah, kursi pesawat pada tanggal tertentu bisa lebih mudah habis. 

"Karena sekarang penerbangan terbatas, belum sebanyak dulu. Jadi kalau udah ada plan (rencana) perjalanan yang pasti, sebaiknya di-booking dulu beli tiket," ujar Pauline.

"Makanya, kita edukasi itu supaya jangan mepet, beli dari jauh-jauh hari agar lebih murah, pungkasnya. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com