Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Tips Nongkrong di Penalama Coffee Surya Kencana Bogor

Kompas.com - 08/02/2023, 18:00 WIB
Faqihah Muharroroh Itsnaini,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

2. Naik kendaraan umum

Untuk mengantisipasi kemacetan dan agar kunjungan lebih nyaman, kamu bisa naik angkutan umum atau ojek online (daring) jika berkunjung ke Penalama Coffee. 

Dengan menaiki kendaraan umum, kamu tidak perlu repot mencari parkir karena lahan di sekitar Jalan Surya Kencana agak terbatas. 

"Kalau naik angkot ke sini naik (nomor) 02 dari arah Mall Ekalokasari, karena satu arah," kata Hari. 

Selain itu, mengendarai roda dua masih cukup aman, namun sebaiknya kamu tidak mengendarai kendaraan roda empat karena akan sulit menemukan lokasi parkir di depan Penalama Coffee.

Baca juga: Cerita Turis dari New York, Datang ke Bogor Lihat Cap Go Meh 2023

3. Sewa tempat

Tempat ngopi dan nongkrong bernuansa jadul di Penalama Coffee, Bogor. KOMPAS.com/FAQIHAH MUHARROROH ITSNAINI Tempat ngopi dan nongkrong bernuansa jadul di Penalama Coffee, Bogor.

Untuk diketahui, Penalama Coffee sering disewa sebagai lokasi berbagai acara, antara laian pemotretan buku tahunan dan pre-wedding.

Bagi yang ingin megeksplorasi ruangan di Penalama Coffee bersama rombongan dan tanpa gangguan pengunjung lain, bisa janjian dengan pemilik kafe untuk datang lebih pagi. 

"Di sini suka dipakai sewa juga, foto buku tahunan anak-anak sekolah, foto pre-wedding. Kami biasanya sarankan dari pagi sebelum jam operasional, jam 8 atau jam 7," kata Hari. 

Adapun biayanya juga sangat terjangkau, hanya dikenakan harga minimum pembelian tertentu per orang. 

Baca juga: Begini Ramainya Alun-Alun Kota Bogor pada Malam Hari

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Hotel Story
Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Travel Update
5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com