Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Aktivitas di CIBIS Park Jakarta Selatan, Olahraga dan Kulineran

Kompas.com - 21/02/2023, 08:11 WIB
Faqihah Muharroroh Itsnaini,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

6. Nonton bareng 

Pihak CIBIS Park juga rutin menggelar agenda-agenda tertentu, seperti nonton bareng (nobar) dan live music. 

Pada Februari ini, misalnya, terdapat agenda live music menyambut Valentine's pada tanggal 14 lalu dan juga akan ada agenda nobar (Movie Night) dengan film Thor Love and Thunder pada tanggal 25.

"Layar putih itu adalah layar untuk outdoor cinema (bioskop luar ruangan). Ramai sih (peminatnya), duduknya di sekitar sini dan itu free enggak usah bayar tiket," ujar Angga. 

Sebelumnya, kata dia, CIBIS Park juga sempat menggelar nobar Piala Dunia dan juga pertunjukan live music lainnya. Informasi mengenai kegiatan bisa dipantau melalu media sosial CIBIS Park. 

Baca juga: Skywalk Kebayoran Lama Terpanjang di Jakarta, Ketahui 3 Faktanya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com