Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Tips Sewa Sepeda di Kebun Binatang Ragunan, Jangan Lupa Bawa KTP

Kompas.com - 10/03/2023, 06:38 WIB
Sania Mashabi,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

2. Bawa kartu identitas

Selain uang tunai, pengunjung juga diminta untuk menyerahkan kartu identitas seperti Kartu Tanda Penduduk (KTP), Surat Izin Mengemudi (SIM), atau Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) sebagai jaminan meminjam sepeda.

Setelah selesai bermain sepeda, kartu identitas tersebut akan dikembalikan.

Baca juga:

3. Waktu terbaik untuk sewa sepeda di Kebun Binatang Ragunan

Ilustrasi suasana di Taman Margasatwa Ragunan atau Kebun Binatang Ragunan di Jakarta Selatan.Dok. Shutterstock/Priyo Adiprasetyo Ilustrasi suasana di Taman Margasatwa Ragunan atau Kebun Binatang Ragunan di Jakarta Selatan.

Jika tidak ingin mengantre untuk mendapat sepeda, sebaiknya sewalah sepeda pada pagi hari setelah Kebun Binatang Ragunan buka.

Waktu terbaik lainnya untuk menyewa sepeda yakni saat jam makan siang karena pada jam tersebut banyak sepeda yang masih tersedia dan loket pun kosong.

Sementara itu, setelah jam makan siang selesai, umumnya akan banyak pengunjung menyewa sepeda sehingga akan terlihat antrean di loket dan sepeda yang bisa disewa pun tidak banyak.

Baca juga: Tempat Beli JakCard, Kartu untuk Masuk Kebun Binatang Ragunan

Sebagai informasi, Kebun Binatang Ragunan beralamat di Jalan Harsono RM Nomor 1, Ragunan, Pasar Minggu, Kota Jakarta Selatan. 

Harga tiket masuknya mulai Rp 4.000 untuk pengunjung dewasa dan mulai Rp 3.000 untuk pengunjung anak-anak.

Tempat wisata ini buka setiap hari, kecuali hari Senin, pukul 07.00-16.00 WIB.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Travel Tips
Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Travel Update
Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

Travel Tips
Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com