Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 19/03/2023, 07:07 WIB
Sania Mashabi,
Nabilla Tashandra

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Mampir ke pameran seni Matrajiva di Artina Sarinah, Jakarta Pusat bisa menjadi pilihan untuk mengisi waktu senggang.

Pameran ini berlangsung selama 4 Maret hingga 31 Mei 2023, tepatnya di Lantai 6 Gedung Sarinah, mulai dari pukul 10.00 hingga 21.00 WIB.

Baca juga:

Pameran ini menyediakan sekitar kurang lebih 50 karya yang menceritakan pengalaman spritual para seniman pembuatnya.

"Kami mengusung tema Matrajiva yang sebenernya isinya kurang lebih menceritakan atau mengangkat tentang spiritualitas dan religiusitas," kata Project Director Artina Sarinah, Morine Rociana kepada Kompas.com, Kamis (16/3/2023).

Pameran Artina di Gedung Sarinah, Jakarta Pusat, Kamis (18/3/2023)KOMPAS.com/SANIAMASHABI Pameran Artina di Gedung Sarinah, Jakarta Pusat, Kamis (18/3/2023)

Pengunjung yang ingin masuk pameran akan dikenakan biaya Rp 50.000 per orang baik hari biasa ataupun akhir pekan.

Sedangkan anak di bawah usia 3 tahun gratis.

Baca juga:

Saat berada di area pameran, pengunjung diminta untuk memperhatikan beberapa aturan.

Berikut beberapa aturan yang harus diperhatikan selama di pameran Matrajiva.

Hal yang dilarang di pameran seni Artina Sarinah

1. Menyentuh karya

Morine mengatakan, pengunjung yang datang ke pameran tidak diperkenankan sembarangan menyentuh karya, seperti patung atau seni instalasi lainnya yang sedang di pamerkan.

Baca juga: Pameran Seni Artina di Sarinah, Bisa Dengar Suara Gunung Merapi

Sebab, dikhawatirkan karya tersebut rusak sehingga tidak dapat dijual ke pengunjung yang berminat.

2. Menggunakan kamera profesional

Pengunjung juga diminta untuk tidak membawa kamera profesional tanpa izin dengan pihak Artina Sarinah.

Kamera yang diperbolehkan hanya kamera telepon genggam ataupun kamera digital.

Baca juga: 6 Tempat Healing di Jakarta Pusat, Bisa Melipir ke Hutan Kota

Selain itu, pengunjung yang sedang memotret tidak boleh menggunakan lampu kilat (flash) karena dikhawatirkan akan menggangu pengunjung lainnya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

100 Juta Warga China Akan Berwisata pada 2024, Indonesia Akan Jemput Bola

100 Juta Warga China Akan Berwisata pada 2024, Indonesia Akan Jemput Bola

Travel Update
Sejarah Waduk Jatigede di Sumedang, Waduk Terbesar Kedua di Indonesia

Sejarah Waduk Jatigede di Sumedang, Waduk Terbesar Kedua di Indonesia

Jalan Jalan
Promo Fly Thru Indonesia Air Asia Jelang Lebaran 2024, Jakarta-Perth Mulai Rp 990.000 an

Promo Fly Thru Indonesia Air Asia Jelang Lebaran 2024, Jakarta-Perth Mulai Rp 990.000 an

Travel Update
Kepulauan Galapagos yang Punya Satwa Unik, Ada Kura-kura Raksasa

Kepulauan Galapagos yang Punya Satwa Unik, Ada Kura-kura Raksasa

Jalan Jalan
Khusus Agen Travel, Ada Diskon Tiket Kereta Api 30 Persen Saat Libur Lebaran 2024

Khusus Agen Travel, Ada Diskon Tiket Kereta Api 30 Persen Saat Libur Lebaran 2024

Travel Update
Jelang Mudik Lebaran 2024, KAI Waspadai Daerah Rawan Bencana

Jelang Mudik Lebaran 2024, KAI Waspadai Daerah Rawan Bencana

Travel Update
Tren 'Revenge Travel' Turun Drastis pada 2024

Tren "Revenge Travel" Turun Drastis pada 2024

Travel Update
5 Penginapan di Berastagi dengan Suasana Pegunungan

5 Penginapan di Berastagi dengan Suasana Pegunungan

Hotel Story
6 Negara Termurah untuk Dikunjungi Para Traveler

6 Negara Termurah untuk Dikunjungi Para Traveler

Jalan Jalan
Wahana dan Aktivitas Seru di Lembah Nirwana Kendal

Wahana dan Aktivitas Seru di Lembah Nirwana Kendal

Jalan Jalan
Dispar Bali Minta Wisatawan dan Agen Perjalanan Waspada Cuaca Ekstrem 

Dispar Bali Minta Wisatawan dan Agen Perjalanan Waspada Cuaca Ekstrem 

Travel Update
Lembah Nirwana Kendal: Daya Tarik, Tiket Masuk, dan Jam Buka

Lembah Nirwana Kendal: Daya Tarik, Tiket Masuk, dan Jam Buka

Jalan Jalan
KAI Optimis Dorong 4,2 Juta Pergerakan ke Jakarta pada Libur Lebaran 2024

KAI Optimis Dorong 4,2 Juta Pergerakan ke Jakarta pada Libur Lebaran 2024

Travel Update
6 Tips Tidur di Pesawat Jarak Jauh, Pastikan Nyaman dan Nyenyak

6 Tips Tidur di Pesawat Jarak Jauh, Pastikan Nyaman dan Nyenyak

Travel Tips
Wisatawan Bisa Main Kano di Kali Sipon Tangerang Setiap Akhir Pekan

Wisatawan Bisa Main Kano di Kali Sipon Tangerang Setiap Akhir Pekan

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com