Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Tips Datang ke Museum Basoeki Abdullah, Bawa Uang Tunai

Kompas.com - 23/03/2023, 14:02 WIB
Faqihah Muharroroh Itsnaini,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

 6. Manfaatkan fasilitas tambahan

Fasilitas Museum Basoeki Abdullah cukup lengkap. Bagi pengunjung berkebutuhan khusus, bisa memanfaatkan kursi roda gratis, hingga informasi tulisan dalam huruf braille. 

"Ada jalanan kursi roda, ada lift juga, jadi pengunjung yang memakai kursi roda tetap nyaman meskipun tanpa bantuan orang. Karena akses jalannya landai, lorong enggak curam, kanan kirinya ada pegangan," tutur Luthfia.

Baca juga: 11 Koleksi Budaya Pemakaman di Indonesia di Museum Taman Prasasti

Selain itu, ada ruangan untuk gambar dan berkreasi yang berisi peralatan lengkap. Ada juga layanan virtual tour yang bisa diakses siapapun tanpa biaya.

"Kami punya virtual tour yang berbeda dengan situs biasa. Nanti bisa klik videonya nanti ada penjelasan dari pemandunya," pungkas dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com