Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Event Wisata di Singapura Tahun 2023, Catat Jadwalnya

Kompas.com - 14/04/2023, 21:31 WIB
Sania Mashabi,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Wisatawan yang berkunjung ke Singapura akan dihibur dengan berbagai macam penyelenggaraan acara.

Area Director Singapore Tourism Board Mohamed Firhan Abdul Salam mengatakan, berbagai macam acara berlangsung dari awal hingga akhir tahun 2023.

Baca juga: Batik Air Terbang dari Bali ke Singapura Mulai 7 April 2023

"Kami juga memiliki acara dan pengalaman gaya hidup tahun ini," kata Firhan dalam acara konferensi Singapore Tourism Board, di Hotel Sutasoma, Kamis (13/4/2023).

Acara yang diadakan mulai dari festival makanan, kesehatan hingga pameran-pameran menarik.

Acara di Singapura Tahun 2023

Berikut ini Kompas.com rangkum beberapa agenda acara dan Mice (meetings, incentives, conventions, and exhibitions) di Singapura pada tahun 2023:

1. Van Gogh: The Immersive Experience di Resorts World Sentosa (1 Maret -1 Oktober 2023)

2. Wellness Festival Singapore (17 Juni-9 Juli 2023)

3. Singapore Food Festival (19-30 Juli 2023)

4. Grand Prix Season Singapore (8-17 September 2023)

5. Avatar Experience (sampai dengan Juni 2023)

6. Sneakertopia (sampai dengan 30 Juli 2023)

Baca juga: Bird Paradise, Taman Burung di Singapura yang Akan Buka Mulai 8 Mei 2023

7. Liverpool Pre-season Tour (Juli 2023)

8. Tour de France (29-30 Oktober 2023)

9. Standart Charterd Singapore Maraton (Desember 2023)

10. Chrismast Wonderland (Desember 2023)

Halaman Berikutnya
Halaman:


Terkini Lainnya

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Hotel Story
Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Travel Update
5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com