Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Aktivitas di Krakatau Park Lampung, Bisa Main dan Belajar

Kompas.com - 30/05/2023, 17:50 WIB
Ulfa Arieza

Penulis

KOMPAS.com - Apa kamu sedang mencari tempat liburan di Lampung? Kamu bisa datang ke tempat wisata baru di Lampung, Krakatau Park.

Lokasinya cukup strategis karena berada di dekat Terminal Eksekutif Bakauheni, Lampung. Selain itu, ada beragam aktivitas yang bisa dilakukan pengunjung di Krakatau Park.

Baca juga:

Marketing & General Affair Krakatau Park, Bisri Mustofa menuturkan, Krakatau Park mengusung konsep taman hiburan (theme park) yang menyajikan beragam wahana belajar dan bermain

“Kami harap teman-teman bisa belajar di sini, lalu habis belajar terus bisa bermain,” jelasnya kepada Kompas.com, Senin (29/5/2023).

Theme park yang baru soft launching pada 22 April 2023 ini memiliki 21 wahana permainan. Selain itu, pengunjung khususnya pelajar bisa menambah pegetahun di Galeri Sains. 

Saat ini, Krakatau Park tengah menawarkan promo harga tiket.

“Harga promo berlaku pada periode 6 Mei 2023 sampai dengan 31 Oktober 2023,” ujar Bisri.

Salah satu wahana di Krakatau Park di Lampung, theme park yang menawarkan 21 wahana edukasi dan permainan
Dok. Krakatau Park Salah satu wahana di Krakatau Park di Lampung, theme park yang menawarkan 21 wahana edukasi dan permainan

Pada Senin-Jumat, harga tiket masuk Krakatanu Park sebesar Rp 100.000 per orang, untuk pembayaran tunai. Sedangkan, harga tiket masuk Krakatau Park lewat pembayaran non tunai sebesar Rp 90.000 per orang.

Sementara, pada Sabtu-Minggu dan libur nasional, harga tiket masuk Krakatau Park sebesar Rp 110.000 per orang per orang, untuk pembayaran tunai. Sedangkan, harga tiket masuk Krakatau Park lewat pembayaran non tunai sebesar Rp 100.000 per orang.

Baca juga:

 
 
 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Kompas Travel (@kompas.travel)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kemenparekraf Tanggapi Turis Indonesia yang Rusak Pohon Sakura di Jepang

Kemenparekraf Tanggapi Turis Indonesia yang Rusak Pohon Sakura di Jepang

Travel Update
Aktivis Mogok Makan di Spanyol, Bentuk Protes Pembangunan Pariwisata

Aktivis Mogok Makan di Spanyol, Bentuk Protes Pembangunan Pariwisata

Travel Update
5 Tempat Wisata Dekat Masjid Al-Jabbar, Ada Mal dan Tempat Piknik

5 Tempat Wisata Dekat Masjid Al-Jabbar, Ada Mal dan Tempat Piknik

Jalan Jalan
5 Syarat Mendaki Gunung Rinjani, Pastikan Bawa E-Ticket

5 Syarat Mendaki Gunung Rinjani, Pastikan Bawa E-Ticket

Travel Tips
3 Tips Ikut Open Trip Pendakian Gunung Rinjani biar Tidak Zonk

3 Tips Ikut Open Trip Pendakian Gunung Rinjani biar Tidak Zonk

Travel Tips
Korban Open Trip, 105 Orang Gagal Mendaki Gunung Rinjani

Korban Open Trip, 105 Orang Gagal Mendaki Gunung Rinjani

Travel Update
Libur Lebaran 2024 Berakhir, Kunjungan Wisata di Gunungkidul Lampaui Target

Libur Lebaran 2024 Berakhir, Kunjungan Wisata di Gunungkidul Lampaui Target

Travel Update
Iran Serang Israel, Ini 8 Imbauan KBRI Teheran untuk WNI di Iran

Iran Serang Israel, Ini 8 Imbauan KBRI Teheran untuk WNI di Iran

Travel Update
Penerbangan ke Israel Terganggu akibat Serangan Iran

Penerbangan ke Israel Terganggu akibat Serangan Iran

Travel Update
Pesona Curug Sewu di Kendal, Air Terjun Bertingkat Tiga Jawa Tengah

Pesona Curug Sewu di Kendal, Air Terjun Bertingkat Tiga Jawa Tengah

Jalan Jalan
Iran Serang Israel, WNI di Beberapa Negara Timur Tengah Diminta Waspada dan Lapor ke Kemenlu

Iran Serang Israel, WNI di Beberapa Negara Timur Tengah Diminta Waspada dan Lapor ke Kemenlu

Travel Update
4 Villa Sekitar Tawangmangu Wonder Park Karanganyar, mulai Rp 600.000

4 Villa Sekitar Tawangmangu Wonder Park Karanganyar, mulai Rp 600.000

Hotel Story
Beri Makan Rusa di Rumah Dinas Wali Kota Pangkalpinang, Simak Aturan Pakannya

Beri Makan Rusa di Rumah Dinas Wali Kota Pangkalpinang, Simak Aturan Pakannya

Travel Tips
Promo Kereta Api Mudik Belakangan Ekstra Hemat, Bayar Tiket 80 Persen

Promo Kereta Api Mudik Belakangan Ekstra Hemat, Bayar Tiket 80 Persen

Travel Update
4 Wisata Hutan Pinus di Bantul Yogyakarta

4 Wisata Hutan Pinus di Bantul Yogyakarta

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com