Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lebaran, Hotel di Jakarta Tetap Ramai

Kompas.com - 28/08/2011, 17:51 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Menjelang Lebaran, tingkat okupansi hotel di Jakarta mengalami peningkatan. Bahkan saat Lebaran nanti, sejumlah tingkat hunian diperkirakan masih bertahan.

"Kenaikan menjelang Lebaran rata-rata sebesar 80-85 persen dibandingkan dengan hari biasa," kata Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan DKI Jakarta Arie Budhiman, Minggu (28/8/2011).

Ia mengatakan, sepekan setelah Idul Fitri, tingkat okupansi ini biasanya cenderung turun hingga 50 persen. Tingkat hunian baru akan kembali meningkat secara bertahap pada pertengahan September. "Alasan turun adalah kondisi liburan Lebaran. Sepekan setelahnya lagi akan kembali meningkat," ujar Arie.

Persebaran okupansi hotel ini berada di kategori hotel berbintang tiga hingga bintang lima. Hal ini disebabkan banyak warga yang enggan direpotkan oleh tugas di rumah selama masa Lebaran.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Air Terjun Telunjuk Raung Banyuwangi: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

    Air Terjun Telunjuk Raung Banyuwangi: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

    Jalan Jalan
    4 Tips Naik Perahu Susur Sungai Sendiri, Perhatikan Cara Duduknya

    4 Tips Naik Perahu Susur Sungai Sendiri, Perhatikan Cara Duduknya

    Travel Tips
    Harga Tiket dan Jam Pendakian Terkini Bukit Mongkrang Tawangmangu

    Harga Tiket dan Jam Pendakian Terkini Bukit Mongkrang Tawangmangu

    Travel Update
    Daya Tarik Masjid Aschabul Kahfi, Tempat Wisata Religi di Gua

    Daya Tarik Masjid Aschabul Kahfi, Tempat Wisata Religi di Gua

    Jalan Jalan
    Tempat Wisata dekat Bukit Dewa Dewi Wonogiri, Museum hingga Pantai

    Tempat Wisata dekat Bukit Dewa Dewi Wonogiri, Museum hingga Pantai

    Travel Update
    4 Tips Camping di Cuaca Buruk, Pastikan Persiapan Lengkap

    4 Tips Camping di Cuaca Buruk, Pastikan Persiapan Lengkap

    Travel Tips
    Aktivitas di Bukit Dewa Dewi Wonogiri, Masih Belum Banyak

    Aktivitas di Bukit Dewa Dewi Wonogiri, Masih Belum Banyak

    Travel Update
    Starlux Airlines Terbang dari Taiwan ke Jakarta per September, Tarif Rp 3 Jutaan

    Starlux Airlines Terbang dari Taiwan ke Jakarta per September, Tarif Rp 3 Jutaan

    Travel Update
    Tips Berkunjung ke Bukit Dewa Dewi di Wonogiri, Datang Pagi

    Tips Berkunjung ke Bukit Dewa Dewi di Wonogiri, Datang Pagi

    Travel Tips
    20 Destinasi Terbaik untuk Wisatawan Muslim 2024, Indonesia Teratas

    20 Destinasi Terbaik untuk Wisatawan Muslim 2024, Indonesia Teratas

    Travel Update
    Indonesia Jadi Destinasi Terbaik untuk Wisatawan Muslim 2024

    Indonesia Jadi Destinasi Terbaik untuk Wisatawan Muslim 2024

    Travel Update
    Asal-usul Nama Golo Geleng di NTT, Konon Jadi Tempat Singgah Empo Rua

    Asal-usul Nama Golo Geleng di NTT, Konon Jadi Tempat Singgah Empo Rua

    Jalan Jalan
    Pendakian ke Gunung Dempo di Sumatera Selatan Ditutup sampai 8 Juni

    Pendakian ke Gunung Dempo di Sumatera Selatan Ditutup sampai 8 Juni

    Travel Update
    4 Aktivitas di Koryu Space di Jakarta, Baca Buku dan Bikin Origami

    4 Aktivitas di Koryu Space di Jakarta, Baca Buku dan Bikin Origami

    Jalan Jalan
    Cara ke Koryu Space Japan Foundation, Naik MRT dan Transjakarta

    Cara ke Koryu Space Japan Foundation, Naik MRT dan Transjakarta

    Travel Tips
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com