Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Traveling" Bisa Sembuhkan "Bad Mood"

Kompas.com - 22/06/2016, 19:09 WIB

KOMPAS.com - Ternyata, kegiatan pelesiran atau traveling bisa membantu Anda membangkitkan semangat Anda. Jadi, jika Anda tengah bad mood berkepanjangan, cobalah traveling.

Sebuah studi yang dilakukan Priceline.com mengungkapkan lebih dari setengah responden mengatakan bahwa traveling mampu memperbaiki sikap mereka dibanding olahraga atau berbelanja.

Survei ini melibatkan 1.005 orang dewasa asal Amerika Serikat. Perusahaan riset Wakefield Research yang menjalani survei ini untuk Priceline, sebuah situs pemesanan perjalanan.

Studi tersebut juga menampilkan jenis trip apa yang bisa meningkatkan mood seseorang. Ternyata, 38 persen pria dan 34 persen perempuan menyebutkan jenis wisata terbaik adalah liburan romantis.

Jenis wisata lainnya yang mampu meningkatkan mood adalah liburan keluarga (dijawab 33 persen responden) dan liburan bersama teman dekat (23 persen).

Dalam survei juga terungkap bahwa sebuah trip tidak harus sebuah liburan panjang agar mampu membangkitkan mood. Empat dari lima responden menyebutkan mereka lebih baik mengambil liburan pendek beberapa kali daripada satu kali liburan panjang pada tahun ini.

Sebanyak 40 persen ingin mengambil tiga sampai empat trip tahun ini agar merasa lebih bahagia. Sementara sekitar 10 persen menginginkan lebih dari tujuh trip pada 2016.

Sementara itu, seperti diungkapkan Brigit Zimmerman, Senior Vice President of Air and Vacation Packages Priceline.com, sebanyak 44 persen responden menyesal tidak bisa melakukan trip yang lebih banyak. Sebagian besar tidak melakukan traveling karena biaya perjalanan yang harus dikeluarkan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

Travel Tips
Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Travel Update
10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

Travel Tips
Ekspedisi Pertama Penjelajah Indonesia ke Kutub Utara Batal, Kenapa?

Ekspedisi Pertama Penjelajah Indonesia ke Kutub Utara Batal, Kenapa?

Travel Update
Lebaran 2024, Kereta Cepat Whoosh Angkut Lebih dari 200.000 Penumpang

Lebaran 2024, Kereta Cepat Whoosh Angkut Lebih dari 200.000 Penumpang

Travel Update
Milan di Italia Larang Masyarakat Pesan Makanan Malam Hari

Milan di Italia Larang Masyarakat Pesan Makanan Malam Hari

Travel Update
6 Hotel Dekat Beach City International Stadium Ancol, mulai Rp 250.000

6 Hotel Dekat Beach City International Stadium Ancol, mulai Rp 250.000

Hotel Story
4 Hotel Dekat Pantai di Cilacap, Tarif Rp 250.000-an

4 Hotel Dekat Pantai di Cilacap, Tarif Rp 250.000-an

Hotel Story
5 Wisata Air Terjun di Karanganyar, Ada Ngargoyoso dan Jumog

5 Wisata Air Terjun di Karanganyar, Ada Ngargoyoso dan Jumog

Jalan Jalan
Pengalaman ke Desa Wisata Koto Kaciak, Coba Panen Madu Lebah Galo-Galo

Pengalaman ke Desa Wisata Koto Kaciak, Coba Panen Madu Lebah Galo-Galo

Jalan Jalan
BaliSpirit Festival 2024 Targetkan Partisipasi 3.000 Turis Asing

BaliSpirit Festival 2024 Targetkan Partisipasi 3.000 Turis Asing

Travel Update
Sertifikasi Halal di 3.000 Desa Wisata Dipercepat hingga Oktober 2024

Sertifikasi Halal di 3.000 Desa Wisata Dipercepat hingga Oktober 2024

Travel Update
5 Pantai di Cilacap, Cocok Jadi Lokasi Healing dan Surfing

5 Pantai di Cilacap, Cocok Jadi Lokasi Healing dan Surfing

Jalan Jalan
Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Travel Tips
Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com