Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Trans Studio Bandung: Lokasi, Harga Tiket, dan Jam Buka

Kompas.com - 17/06/2024, 11:42 WIB
Zeta Zahid Yassa,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Trans Studio Bandung termasuk taman rekreasi indoor (dalam ruangan) yang bisa dikunjungi keluarga di Bandung. 

Di dalamnya ada beragam wahana yang bisa dijajal, mulai dari Dunia Lain yang menyajikan berbagai replika tempat horor legendaris di Bandung sampai Racing Coaster yang berkecepatan sampai 120 kilometer per jam dalam 3,5 detik. 

Ada pula wahana lainnya, di antaranya Vertigo, Giant Swing, Jelajah, dan Super Heroes 4D.

Baca juga:

Lokasi, jam buka, dan tiket Trans Studio Bandung

Lokasi Trans Studio Bandung

Trans Stuio Bandung berlokasi di lantai dua Trans Studio Mall. Tepatnya di Jalan Gatot Subroto Nomor 289A, Cibangkong, Kota Bandung, Jawa Barat. 

Dari Alun-alun Bandung, misalnya, jaraknya sekitar empat sampai lima kilometer berkendara.

Baca juga: Pengalaman ke Taman Sejarah Bandung, Tempat Nongkrong Gratis Kaya Cerita

Harga tiket Trans Studio Bandung

Trans Studio Bandung ditutup satu hari, Minggu (17/4/2022). Tempat wisata bermain ini disewa untuk Bahagiakan 400 Santri Penghapal Alquran.KOMPAS.COM/PUTRA PRIMA PERDANA Trans Studio Bandung ditutup satu hari, Minggu (17/4/2022). Tempat wisata bermain ini disewa untuk Bahagiakan 400 Santri Penghapal Alquran.

Dilaporkan oleh Kompas.com, Kamis (16/3/2023), harga tiket Trans Studio Bandung per orang mulai Rp 200.000 pada hari kerja, serta mulai Rp 300.000 per orang pada akhir pekan dan libur nasional.

Namun, harga tiket saat peak season liburan bisa berubah. Oleh sebab itu, rajinlah mengecek akun media sosial tempat rekreasi ini.

Saat libur Hari Raya Idul Adha pada Senin (17/6/2023) ini, misalnya, harga tiket kategori "Tiket ThemePark Liburan Sekolah" mulai Rp 250.000 per orang.

Ada pula kategori "Tiket ThemePark Liburan Sekolah - AlloBank" seharga mulai Rp 200.000 per orang dan kategori "Tiket ThemePark Liburan Sekolah - CC Bank Mega" mulai Rp 225.000 per orang.

Jika tidak datang sendirian, terdapat kategori "Tiket ThemePark Liburan Sekolah" seharga mulai Rp 600.000 untuk tiga orang.

Baca juga: 6 Tips Sebelum Berkunjung ke Alun-alun Bandung, Bawa Alas

Jam buka Trans Studio Bandung

Secara garis besar, Trans Studio Bandung mulai buka pukul 10.00 WIB sampai 17.00 WIB, setiap harinya. 

Fasilitas yang disediakan di tempat ini, antara lain ATM, toilet, restoran, musala, dan area parkir.

Baca juga: 

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Kompas Travel (@kompas.travel)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

Travel Tips
Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

Travel Update
Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

Travel Update
10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

Jalan Jalan
Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Travel Update
5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

Jalan Jalan
Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Travel Update
231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

Travel Update
Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Travel Update
Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Travel Update
Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Travel Update
Nilai Tukar Rupiah Melemah, Kemenparekraf Dorong Tingkatkan Kunjungan Wisman

Nilai Tukar Rupiah Melemah, Kemenparekraf Dorong Tingkatkan Kunjungan Wisman

Travel Update
Jumlah Pengunjung Gunung Telomoyo Pecahkan Rekor pada Juni 2024, Tembus 63.126 Orang

Jumlah Pengunjung Gunung Telomoyo Pecahkan Rekor pada Juni 2024, Tembus 63.126 Orang

Travel Update
Nilai Tukar Rupiah Melemah, Sektor Parekraf Bisa Apa?

Nilai Tukar Rupiah Melemah, Sektor Parekraf Bisa Apa?

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com