Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Catat, Ini Waktu Terbaik Mencoba Paralayang di Bukit Langkisau

Kompas.com - 18/04/2016, 17:14 WIB
Muhammad Irzal A

Penulis

PAINAN, KOMPAS.com - Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat memang menyuguhkan banyak tipe destinasi wisata. Mulai wisata alam di Jembatan Akar, bahari di Carocok, Cingkuak, dan Mandeh, hingga wisata olahraga udara di Bukit Langkisau.

Salah satu yang menarik untuk dicoba ialan paralayang di Bukit Langkisau. Kini lokasi tersebut telah menjadi tempat terselenggaranya berbagai kompetisi paralayang tingkat nasional maupun internasional.

Yanto, selaku pengelola sekaligus penemu kawasan tersebut, mengatakan keamanan dan prosedur untuk paralayang di sana sudah terjamin.

"Tempat ini (Bukit Langkisau) aman untuk pemula," ujar Yanto, saat bertugas menjaga bukit tersebut, Sabtu (16/4/2016).

Untuk mencobanya, pengunjung perlu membayar Rp 300.000 dan akan terbang bersama pilot yang telah tersertifikasi oleh Federasi Aero Sport Indonesia (FASI).

Meskipun begitu, menurut Yanto, tidak semua waktu pengunjung dapat mencobanya, dan tidak semua kondisi dapat terbang dengan aman.

KompasTravel merangkum, kapan dan bagaimana kan cara terbaik untuk mencoba Paralayang di Bukit Langkisau.

1. Waktu yang tepat

Paralayang di Bukit Langkisau dibuka setiap hari Rabu, Sabtu, dan Minggu. "Pada hari-hari besar liburan, pengunjung dapat memesan terlebih dahulu, agar pilot bisa mempersiapkan selain hari aktifnya," ujar Yanto yang sudah sejak 1998 tinggal di bukit tersebut.

Pengunjung dapat melakukan atraksi wisata tersebut mulai pukul 09.00 hingga 16.00 WIB. Pengelola akan memfasilitasi di waktu-waktu tersebut tentunya jika didukung oleh cuaca yang baik.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

Travel Tips
Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

Travel Update
Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

Travel Update
10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

Jalan Jalan
Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Travel Update
5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

Jalan Jalan
Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Travel Update
231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

Travel Update
Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Travel Update
Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Travel Update
Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Travel Update
Nilai Tukar Rupiah Melemah, Kemenparekraf Dorong Tingkatkan Kunjungan Wisman

Nilai Tukar Rupiah Melemah, Kemenparekraf Dorong Tingkatkan Kunjungan Wisman

Travel Update
Jumlah Pengunjung Gunung Telomoyo Pecahkan Rekor pada Juni 2024, Tembus 63.126 Orang

Jumlah Pengunjung Gunung Telomoyo Pecahkan Rekor pada Juni 2024, Tembus 63.126 Orang

Travel Update
Nilai Tukar Rupiah Melemah, Sektor Parekraf Bisa Apa?

Nilai Tukar Rupiah Melemah, Sektor Parekraf Bisa Apa?

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com