Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ritz Carlton Jakarta Tawarkan Club dan Suite

Kompas.com - 11/04/2012, 18:11 WIB
Endang

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - The Ritz Carlton Jakarta, Mega Kuningan menawarkan kamar Club and Suite untuk para tamu premium yang telah ditingkatkan standar kualitasnya dengan dirancang sedemikan rupa untuk menciptakan suasana yang tenang dan nyaman.

“Pelayanan di Club and Suite telah dirancang sedemikian rupa untuk menciptakan perasaan tenang dan nyaman hingga mampu mengubah hari yang padat dan mungkin kurang menyenangkan yang dirasakan para tamu menjadi pengalaman yang menyenangkan selama tinggal di Club and Suite The Ritz Carlton hingga mereka dapat memfokuskan diri untuk urusan berikutnya,” kata General Manager The Ritz Carlton Jakarta, Nagesh Chawla, Selasa (10/4/2012) sore.

Menurut Nagesh, para tamu akan mendapatkan rangkaian hal-hal penting dan juga privacy tamu yang sangat dijunjung tinggi dari mulai kedatangan hingga keberangkatan para tamu dari Club and Suite The Ritz Carlton.

Kedatangan tamu akan disambut dengan hangat disini, setelah itu akan diantar langsung ke kamar untuk melakukan in room check-in langsung di rumah mewah Anda yang baru. Dengan adanya Portable Scanner paspor dan kartu kredit memastikan proses check-in berjalan dengan lancar dan aman.

Dengan terdiri dari Grand Club, Tempus Club, Grand Spa Terrace, Mayfair Suite, Executive Suite, Ritz-Carlton Suite dan Presidential Suite total 166 kamar dengan akses ke The Ritz Carlton Club dan 37 kamar Suites yang ada disini.

Secara ekslusif kamar-kamar The Ritz-Carlton Club dilengkapi perlengkapan mandi mewah dari Bvlgari dan juga dilengkapi dengan jendela-jendela kaca yang memperlihatkan pemandangan panorama kota Jakarta dengan furniture yang nyaman membuat tamu merasakan suasana yang tenang dan nyaman.

Tak heran, jika Nagesh Chawla mengajak Kompas.com untuk melihat pemandangan kota Jakarta dari lantai 26. "Lihat, pemandangan kota Jakarta dari sini, indah bukan?" katanya menunjuk gedung-gedung tinggi di sekitar Kuningan dan mobil yang berlalu lalang.

Salah satu kenyamanan lainnya dari Club and Suites di The Ritz Carlton adalah dimana para tamu yang menginap di kamar Club and Suites otomatis mempunyai akses menuju Club Lounge di lantai 26 untuk menikmati seluruh fasilitas dan pelayanan yang berada di dalamnya, termasuk hidangan prasmanan yang disajikan sepanjang hari.

Tersedia pula jamuan tradisional English Afternoon Tea yang disajikan dengan cuma-cuma di The Ritz-Carlton Lounge. Secara rapi disusun di tray bertingkat tiga, lengkap dengan scones, sandwich dan lima teh pilihan adalah pengalaman kudapan yang sempurna di dalam lingkungan yang eksklusif.

Selain itu para tamu juga dapat merasakan manfaat lain yaitu penggunaan ruang meeting gratis selama 2 jam, pemakaian internet secara cuma-cuma ataupun melakukan kegiatan bisnis mereka di business center. Tersedia juga lima ruangan pertemuan, ruang internet, business center dan juga penggunaan wireless internet secara gratis.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com