Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Naik Qantas, Dapatkan Harga Spesial untuk Nikmati Atraksi di Australia

KOMPAS.com – Bagi Kamu yang ingin traveling ke Australia, mungkin bisa mempertimbangkan untuk naik maskapai nasional Negeri Kanguru tersebut yakni Qantas.

Qantas baru meluncurkan program bagi pelanggannya yang bepergian ke Australia, berupa diskon ekslusif untuk menikmati sejumlah atraksi lokal.

Bertajuk “Qantas Passenger Perks”, pelanggan dapat menggunakan bukti pemesanan penerbangan internasional Qantas untuk mendapatkan lebih dari 40 penawaran khusus untuk menikmati keindahan alam dan budaya di berbagai kota di Australia.

Beberapa penawaran mencakup potongan harga sebesar 20 persen dari BridgeClimb Sydney, atau potongan sebesar 30 persen kelas selancar di Bondi Beach yang ikonik.

Bagi pecinta kuliner, terdapat beberapa penawaran special di sejumlah restoran Neil Perry, Jacob’s Creek Food dan Wine Masterclass, dan D’Arenberg Winery di Australia Selatan.

Jika Kamu pecinta alam, terdapat potongan harga untuk snorkeling bersama penyu di Gold Coast, mengamati paus di Port Macquarie, atau mengangkasa bersama Aviair Bungle Bungle Adventurer di Australia Barat.

“Kami telah mengkurasi berbagai aktivitas yang paling menggambarkan keunikan Australia. Para pelanggan dapat menikmati aneka pengalaman yang dapat memenuhi keinginan berbagai tipe wisatawan, dengan potongan harga yang menarik jika mereka terbang bersama Qantas,” tutur Qantas Chief Markering Officer, Stephanie Trully, dalam rilis yang diterima KompasTravel, Senin (29/7/2019).

Hingga akhir Maret 2019, Australia telah menyambut 9,3 juta wisatawan internasional yang separuhnya berasal dari Asia.

https://travel.kompas.com/read/2019/07/29/134857027/naik-qantas-dapatkan-harga-spesial-untuk-nikmati-atraksi-di-australia

Terkini Lainnya

Larangan di Umbul Nilo, Pemandian Sebening Kaca di Klaten

Larangan di Umbul Nilo, Pemandian Sebening Kaca di Klaten

Travel Update
Ngargoyoso Waterfall, Wisata Air Terjun Baru di Karanganyar

Ngargoyoso Waterfall, Wisata Air Terjun Baru di Karanganyar

Jalan Jalan
Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Masyarakat Diingatkan Cek Kelayakan Bus di Spionam

Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Masyarakat Diingatkan Cek Kelayakan Bus di Spionam

Travel Update
7 Wisata Sejuk di Yogyakarta, Pas Dikunjungi Saat Panas

7 Wisata Sejuk di Yogyakarta, Pas Dikunjungi Saat Panas

Jalan Jalan
5 Desa Wisata Penyangga Borobudur Highland di Purworejo Dapat Pelatihan dan Pendampingan

5 Desa Wisata Penyangga Borobudur Highland di Purworejo Dapat Pelatihan dan Pendampingan

Travel Update
Lokasi, Cara Beli, dan Tiket Masuk Kebun Raya Cibodas

Lokasi, Cara Beli, dan Tiket Masuk Kebun Raya Cibodas

Travel Update
Hidden Gem di Batam, Wisata Sambil Olahraga ke Golf Island

Hidden Gem di Batam, Wisata Sambil Olahraga ke Golf Island

Jalan Jalan
Lokasi, Cara Beli, dan Tiket Masuk Kebun Binatang Bandung

Lokasi, Cara Beli, dan Tiket Masuk Kebun Binatang Bandung

Jalan Jalan
KAI Tambah 4 Perjalanan Kereta Api pada 12-31 Mei 2024

KAI Tambah 4 Perjalanan Kereta Api pada 12-31 Mei 2024

Travel Update
Planetarium Jagad Raya Tenggarong di Kaltim: Lokasi dan Tiket Masuk

Planetarium Jagad Raya Tenggarong di Kaltim: Lokasi dan Tiket Masuk

Travel Update
5 Hotel Dekat Bandara Internasional Juanda Surabaya

5 Hotel Dekat Bandara Internasional Juanda Surabaya

Hotel Story
Tiket.com Beri Promo ke Singapura, Ada Diskon hingga 30 Persen

Tiket.com Beri Promo ke Singapura, Ada Diskon hingga 30 Persen

Travel Update
Aktivitas Vulkanik Gunung Slamet Naik, Ratusan Pendaki Gagal Gapai Atap Jawa Tengah

Aktivitas Vulkanik Gunung Slamet Naik, Ratusan Pendaki Gagal Gapai Atap Jawa Tengah

Travel Update
Rute ke Gereja Ayam Bukit Rhema, Cuma 10 Menit dari Candi Borobudur

Rute ke Gereja Ayam Bukit Rhema, Cuma 10 Menit dari Candi Borobudur

Travel Tips
Kota Batu Cocok untuk Olahraga, Event Sport Tourism Akan Diperbanyak

Kota Batu Cocok untuk Olahraga, Event Sport Tourism Akan Diperbanyak

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke