Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Rute ke Wisata Sungai Mudal, Pemandian Alam di Perbukitan Kulon Progo

KOMPAS.com – Pemandian alam yang berasal dari mata air, tak hanya milik Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) ternyata juga punya pemandian alami yang menyegarkan. Salah satunya adalah Sungai Mudal

Pemandian alami ini berada di tengah hamparan Perbukitan Menoreh. Pengunjung pun juga akan dimanjakan dengan keasrian alam perbukitan.

Dilansir dari Kompas.com, Senin (10/12/2018), air di Sungai Mudal berasal dari dalam bumi di kawasan Tebing Gunung Kelir, sehingga sangat menyegarkan.

Ada beberapa kolam pemandian di Sungai Mudal, sehingga wisatawan bisa berenang dan bermain air.

Rute ke Ekowisata Sungai Mudal

Ekowisata Sungai Mudal tepatnya berada di Jatimulyo, Kecamatan atau Kepanewon Girimulyo, Kulon Progo, DIY.

Dari pusat Kota Yogyakarta, jaraknya sekitar 32 kilometer (km) dengan waktu tempuh kurang-lebih.

Menuju Sungai Mudal dari Tugu Jogja cukup mudah. Kamu hanya perlu berkendara lurus terus mengikuti jalan utama ke arah barat sampai kawasan perbukitan.

Selanjutnya, ikut jalan utama di Perbukitan Menoreh. Satu titik yang perlu diperhatikan adalah Tanjakan Bibis yang cukup terjal.

Jalan utama nantinya akan mentok di pertigaan. Belok kanan di pertigaan ke arah Pasar Tradisional Jonggrangan.

Nantinya, ada percabangan tepat di depan MTSN Jatimulyo. Pilih jalan yang sebelah kiri menuju arah Goa Kiskendo. Belok kiri di pertigaan usai Goa Kiskendo. Sudah ada plang arah ke Sungai Mudal.

Selanjutnya, ada pertigaan lagi. Kali ini belok kiri. Selanjutnya, tinggal ikuti jalan utama dan perjalanan pun sampai di Sungai Mudal.

https://travel.kompas.com/read/2022/06/17/170650127/rute-ke-wisata-sungai-mudal-pemandian-alam-di-perbukitan-kulon-progo

Terkini Lainnya

Meski Mahal, Transportasi Mewah Berpotensi Dorong Sektor Pariwisata

Meski Mahal, Transportasi Mewah Berpotensi Dorong Sektor Pariwisata

Travel Update
Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE Meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE Meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Travel Update
Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke