Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

4 Tips Berkunjung ke Pasar Antik Cikapundung, Siapkan Uang Tunai

BANDUNG, KOMPAS.com - Jika kamu penggemar barang antik atau suka mengoleksi benda dari era generasi yang berbeda, maka kamu wajib kunjungi Pasar Antik Cikapundung di Bandung.

Pasar Antik Cikapundung ini berlokasi di Cikapundung Electronic Center, Jalan ABC Nompr 1 Lantai 3, Braga, Kecamatan Sumur Bandung, Kota Bandung.

Pasar ini berada di lokasi yang strategis dan bisa dijangkau oleh transportasi umum, sehingga lebih mudah didatangi saat wisata di Bandung.

Jika kamu baru pertama kali mengunjungi Pasar Antik Cikapundung, ada beberapa tips berkunjung agar tidak bingung saat ke sana.

Tips berkunjung ke Pasar Antik Cikapundung

1. Naik kendaraan umum

Jika kamu ingin ke Pasar Antik Cikapundung sangat disarankan untuk menggunakan kendaraan umum.

Fasilitas parkir memang disediakan, tetapi ruang yang disediakan lumayan padat jadi lebih baik kamu gunakan kendaraan umum untuk berkunjung ke Pasar Antik Cikapundung.

Sama seperti ke pasar pada umumnya, pastikan untuk menyiapkan bujet untuk ke Pasar Antik Cikapundung.

Sesampainya di sana kamu akan disuguhkan berbagai macam barang vintage dan jadul, dari mulai kaset, digicam, hingga set alat makan, semua tersedia disini. Harganya juga beragam dan dapat ditawar ke penjual.

Jadi, pastikan kamu membawa uang tunai untuk memudahkan proses transaksi, khususnya bila penjual tidak melayani transaksi non-tunai.

3. Jangan ragu bertanya

Lokasi pasar antik terbilang unik, karena berada di lantai tiga gedung. Lantai dasar dan dua dimanfaatkan sebagai bengkel dan toko alat kendaraan bermotor.

Tidak semua penjaga toko barang antik berada di tokonya, jadi jangan ragu untuk bertanya apa yang kamu butuhkan.

Apabila kamu punya daftar khusus barang yang dicari, coba bertanya pada orang-orang di sekitar toko, maka mereka akan mengarahkan kamu kepada tempat yang ingin kamu tuju.

https://travel.kompas.com/read/2024/05/30/081000427/4-tips-berkunjung-ke-pasar-antik-cikapundung-siapkan-uang-tunai

Terkini Lainnya

Penerbangan di Bandara Incheon Korea Terganggu akibat Balon Isi Tinja

Penerbangan di Bandara Incheon Korea Terganggu akibat Balon Isi Tinja

Travel Update
Pameran Wonderlab di Grand Indonesia, Instalasi Teknologi Masa Depan

Pameran Wonderlab di Grand Indonesia, Instalasi Teknologi Masa Depan

Travel Update
TMII Gelar Festival Musim Panas Jepang untuk Sambut Libur Sekolah

TMII Gelar Festival Musim Panas Jepang untuk Sambut Libur Sekolah

Travel Update
Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

Travel Tips
Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

Travel Update
Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

Travel Update
10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

Jalan Jalan
Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Travel Update
5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

Jalan Jalan
Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Travel Update
231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

Travel Update
Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Travel Update
Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Travel Update
Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke