Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Singapura Ikut Panik Terguncang Gempa Aceh

Kompas.com - 12/04/2012, 07:11 WIB
R. Adhi Kusumaputra

Penulis

"Sebagian dari kami berada di lantai tujuh, merasakan guncangan keras. Saya merasa pusing karena seperti berada di perahu goyang. Kami semua sangat cemas," kata seorang pekerja kantoran, Janet Patt.

"Saya melihat semuanya bergoyang. Lampu gantung juga bergoyang. Jadi kami langsung turun," kata pekerja kantor lainnya.

Sekitar 20-30 menit kemudian, mereka kembali ke kantor, setelah menerima lampu hijau dari petugas pemeliharaan gedung

"Dia mengatakan bahwa dia sudah memeriksa seluruh gedung dan memastikan tak ada keretakan. Itu jaminan bagi kami untuk kembali ke kantor," kata pekerja kantor Tan Chou Yen.

Palang Merah Singapura mengatakan sudah mengontak kolega mereka di Indonesia dan memantau situasi terkini. Palang Merah Singapura menawarkan bantuan dan selalu siaga untuk memobilisasi tenaga bantuan, jika diperlukan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Penerbangan di Bandara Incheon Korea Terganggu akibat Balon Isi Tinja

    Penerbangan di Bandara Incheon Korea Terganggu akibat Balon Isi Tinja

    Travel Update
    Pameran Wonderlab di Grand Indonesia, Instalasi Teknologi Masa Depan

    Pameran Wonderlab di Grand Indonesia, Instalasi Teknologi Masa Depan

    Travel Update
    TMII Gelar Festival Musim Panas Jepang untuk Sambut Libur Sekolah

    TMII Gelar Festival Musim Panas Jepang untuk Sambut Libur Sekolah

    Travel Update
    Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

    Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

    Travel Tips
    Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

    Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

    Travel Update
    Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

    Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

    Travel Update
    10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

    10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

    Jalan Jalan
    Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

    Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

    Travel Update
    5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

    5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

    Jalan Jalan
    Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

    Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

    Travel Update
    231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

    231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

    Travel Update
    Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

    Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

    Travel Update
    Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

    Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

    Travel Update
    Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

    Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

    Travel Update
    Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

    Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

    Travel Update
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com