Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Raket Nyamuk Sebabkan Kebakaran di Gandaria

Kompas.com - 17/08/2012, 20:58 WIB
Imanuel More

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Kebakaran melanda sebuah rumah merangkap bengkel AC mobil Aleng Jaya di Gang H Syahrin, Jalan Haji Nawi, Gandaria Utara, Kecamatan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Jumat (17/8/2012) malam. Api muncul dari percikan raket nyamuk.

Akibat kejadian tersebut, pemilik bengkel bernama Aleng mengalami luka bakar pada punggung dan sepanjang lengan kanan. Saat dibawa ke luar rumah, korban sudah tidak mengenakan baju. "Tadi saya lagi mainin raket nyamuk karena nyamuknya banyak banget. Terus percikannya kena bensin, langsung nyala," kata Aleng yang ditemui beberapa meter dari rumahnya.

Api dengan cepat membakar bagian depan rumah yang difungsikan sebagai bengkel AC dan usaha laundry tersebut. Aleng sempat kesulitan menyelamatkan diri sebelum diselamatkan oleh anaknya. Aleng kemudian dibawa ke rumah sakit dengan membonceng sepeda motor.

Petugas pemadam kebakaran yang menurunkan 12 unit kendaraan operasional saat ini telah berhasil membatasi nyala api. Walaupun sempat menjilati tembok dua rumah di sekitarnya, kebakaran tidak sampai meluas ke kedua rumah tersebut.

Kebakaran diperkirakan mulai terjadi sekitar pukul 18.45 WIB. Mobil pertama damkar tiba di lokasi 10 menit kemudian. Sekitar pukul 19.35 WIB, api terlihat sudah mulai terkendali.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

    Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

    Travel Update
    Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

    Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

    Travel Update
    Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

    Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

    Travel Update
    Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

    Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

    Travel Update
    4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

    4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

    Jalan Jalan
    3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

    3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

    Hotel Story
    Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

    Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

    Jalan Jalan
    Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

    Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

    Jalan Jalan
    Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

    Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

    Travel Tips
    4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

    4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

    Jalan Jalan
    Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

    Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

    Jalan Jalan
    Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

    Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

    Jalan Jalan
    Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

    Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

    Travel Tips
    8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

    8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

    Travel Tips
    Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

    Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

    Travel Update
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com