Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Anda Termasuk Turis atau Pejalan?

Kompas.com - 27/11/2013, 14:10 WIB
Fitri Prawitasari

Penulis

KOMPAS.com — Mungkin terlihat serupa, tetapi sesungguhnya ada perbedaan antara seorang pejalan dan turis. Seperti dikutip Huffington Post, seorang pejalan akan selalu bergerak, menuju tempat-tempat baru ke mana kakinya akan melangkah. Adapun turis hanya mengunjungi tempat-tempat tertentu saja, pada waktu tertentu, dan dengan tujuan tertentu.

Daftar di bawah ini adalah ciri yang menggambarkan bagaimana seorang pejalan menyikapi perjalanannya. Apakah Anda masuk di antaranya?

  • Seorang pejalan telah merencanakan perjalanan berikutnya, meski dia masih berada dalam perjalanan.
  • Pejalan akan melakukan hal-hal tak biasa selama dalam perjalanan, termasuk dalam berpose selagi berfoto.
  • Jika Anda seorang pejalan, pasti sangat peka menilik hal-hal menarik yang ditemui selama perjalanan.
  • Sering kali seorang pejalan menjadikan perjalanan bukan sekadar hobi, melainkan perkerjaan.
  • Saat di perjalanan, sangat wajar jika mengalami homesick. Namun, pejalan akan menemukan cara-cara untuk mengatasi rasa tersebut.
  • Seorang pejalan akan memiliki peta yang disimpan di dompet ataupun peta elektronik yang menjadi aplikasi telepon pintar.
  • Pejalan akan banyak menghafal bahasa setempat yang telah ia kunjungi. Minimal sapaan dasar seperti "halo", "selamat tinggal", dan "terima kasih".
  • Seorang pejalan menjadikan paspor sebagai benda favorit.
  • Pejalan tahu harga yang harus dibayar untuk mendapatkan kesenangan dalam perjalanan. Oleh karenanya, ia tidak pernah menganggap sepele destinasi perjalanan.
  • Pejalan biasanya menjadi acuan teman-temannya yang akan melakukan perjalanan yang sama. Kebanyakan dari mereka menanyakan masalah transportasi, penginapan, dan keadaan di daerah tujuan.
  • Pejalan adalah orang yang disiplin dan pandai mengatur waktu.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com