Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Inilah Destinasi Wisata Terbaik di Dunia Tahun 2015

Kompas.com - 17/07/2015, 09:43 WIB
Wahyu Adityo Prodjo

Penulis

Sumber CNN Travel

KOMPAS.com – Jika kandidat negara yang menjadi destinasi wisata terbaik di dunia adalah Spanyol, Thailand, atau Italia adalah hal yang wajar. Namun tahun ini penghargaan destinasi wisata terbaik di dunia telah diberikan kepada kandidat yang secara mengejutkan keluar sebagai pemenang yaitu Ethiopia.

Dikutip dari CNN Travel, Ethiopia dipuji karena memiliki keindahan alam yang luar biasa, lanskap yang dramatis, dan budaya kuno. Dewan Pariwisata dan Perdagangan Eropa memilih Ethiopia dari total kandidat 31 negara sebagai tempat liburan terpopuler pada tahun 2015.

Departemen Kebudayaan dan Pariwisata Ethiopia menyebutkan jumlah wisatawan yang mengunjungi Ethiopia meningkat sebanyak 10 persen selama satu dekade terakhir. Pada tahun 2014, wisatawan yang mengunjungi Ethiopia datang karena tertarik dengan kesuburan taman nasional, situs arkeologi yang berumur 3.000 tahun, dan sembilan situs warisan dunia UNESCO.

Brice Laine/CNN Gereja St George merupakan salah satu gereja Kristen tertua di dunia.

Berdasarkan data Bank Dunia, sektor pariwisata diperkirakan berkontribusi 4,5 persen terhadap PDB tahun lalu di Ethiopia. Selain itu, sektor pariwisata pun menghasilkan hampir satu juta pekerjaan dan pendapatan lebih dari dua miliar dollar AS.

Inilah tujuh obyek wisata yang menjadi daya tarik wisatawan untuk mengunjungi Ethiopia:

  1. Taman Nasional Semien
  2. Gereja St George
  3. Gereja Ortodoks Ethiopia
  4. Danakil Depression
  5. Desa-desa kecil Negash
  6. Rumah Arthur Rimbaud
  7. Kawah vulkanik Erte Ale
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Tips Menginap Hemat di Hotel, Nyaman di Kantong dan Pikiran

6 Tips Menginap Hemat di Hotel, Nyaman di Kantong dan Pikiran

Travel Tips
Tren Pariwisata Domestik 2024, Hidden Gems Jadi Primadona

Tren Pariwisata Domestik 2024, Hidden Gems Jadi Primadona

Travel Update
8 Tips Berwisata Alam di Air Terjun Saat Musim Hujan

8 Tips Berwisata Alam di Air Terjun Saat Musim Hujan

Travel Tips
Jakarta Tourist Pass Dirilis Juni 2024, Bisa Naik Kendaraan Umum Gratis

Jakarta Tourist Pass Dirilis Juni 2024, Bisa Naik Kendaraan Umum Gratis

Travel Update
Daftar 17 Bandara di Indonesia yang Dicabut Status Internasionalnya

Daftar 17 Bandara di Indonesia yang Dicabut Status Internasionalnya

Travel Update
Meski Mahal, Transportasi Mewah Berpotensi Dorong Sektor Pariwisata

Meski Mahal, Transportasi Mewah Berpotensi Dorong Sektor Pariwisata

Travel Update
Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Travel Update
Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com