Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

MotoGp Sampai Festival Cokelat, Agenda Wisata di Republik Tertua Dunia

Kompas.com - 28/03/2017, 20:04 WIB
Wahyu Adityo Prodjo

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Liburan ke republik tertua di dunia, San Marino, tak hanya menikmati bangunan bersejarah atau pemandangan dari puncak Gunung Titano. Anda juga bisa melihat berbagai acara yang diselenggarakan rutin setiap tahun di San Marino.

Anda bisa melihat upacara pelantikan kepala negara, pertandingan balap motor, atau perayaan Natal di San Marino. Berikut KompasTravel himpun agenda wisata yang diselenggarakan di San Marino.

Maret

Setiap bulan Maret pada minggu kedua, wisatawan bisa menikmati pertunjukan musik bertaraf internasional. San Marino menggelar acara musik yaitu International Magic Festival.

April

San Marino punya satu acara pemerintahan yang layak untuk diikuti yaitu Upacara Pelantikan Kepala Negara. Upacara itu diselenggarakan setahun dua kali pada bulan April dan Oktober untuk melantik "Capitani Reggenti" di Palazzo Publico pada tanggal 1 April.

Juli

Selama satu bulan di San Marino akan dimeriahkan dengan acara Festival Abad Pertengahan. Masyarakat yang memiliki tempat usaha di pusat keramaian San Marino akan memakai kostum abad pertengahan.

Selain itu, San Marino juga akan ramai dengan penyelenggaraan Festival Etnik dan Festival Musik Jazz.

September

Setiap tanggal 3 September, warga San Marino merayakan hari ulang tahun Republik San Marino yang telah berusia ratusan tahun. Wisatawan bisa menikmati berbagai acara dan juga pertunjukan kembang api.

Di bulan September, wisatawan juga bisa datang ke World Championship MotoGp. Kompetisi balap motor itu akan diselenggarakan di Sirkuit Misano Adriatico.

Oktober

Pada bulan ini akan kembali dilakukan pelantikan kepala negara setelah bulan April. Selain itu juga Festival Coklat "Chocotitano" yang diselenggarakan pada akhir bulan Oktober di Kota Borgo Maggiore.

Desember - Januari

Selama pekan pertama bulan Desember hingga akhir pekan pertama Januari akan berlangsung Christmas Street Market dan Christmas Village. Pada malam tahun baru 31 Desember di Piazalle Lo Stradone akan diadakan pesta kembang api.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com