Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Berkunjung ke Hanoi, Jangan Lewatkan Kuliner Tradisional Kue Udang

Jika Hanoi merupakan kota yang dituju di Vietnam, satu hal yang tidak boleh dilewatkan adalah kuliner khasnya. Tentu liburan ke luar negeri belumlah lengkap jika belum mencicipi kuliner khas negara tujuan.

Salah satu kuliner khas Vietnam yang tidak boleh sampai dilewatkan saat berkunjung ke Hanoi adalah kue udang. Kuliner ini bisa menjadi alternatif sajian udang yang berbeda dari biasanya.

Kuliner kue udang salah satunya bisa didapatkan di sekitar West Lake (Danau Barat) di Kota Hanoi. Apa yang spesial pada kuliner kue udang adalah resepnya diturunkan dari generasi ke generasi.

Kuliner tradisional Vietnam

Resep yang diturunkan secara turun temurun membuat kuliner kue udang menjadi salah satu sajian tradisional khas Vietnam. Hal itu juga membuat cita rasa kue udang senantiasa terjaga sepanjang masa.

Dilansir dari CNN Travel, dulunya kue udang dianggap sudah biasa sejak tahun 1930-an saat pedagang kaki lima berkumpul di sepanjang Jalan Thanh Nien. Jalan itu memisahkan Danau Barat (West Lake/ Tây H?) dan Danau Trúc B?ch.

Selain itu, kue udang juga berkaitan dengan masa perang dan kemiskinan di Vietnam. Hal itu karena orang-orang tidak mempunyai daging atau makanan mewah untuk dimakan.

Membuat kue udang

Resep kue udang yang diturunkan secara turun-temurun membuat cara membuat sajian kuliner satu ini masih tidak berubah dari zaman dahulu. Resep sajian ini pun bisa dibilang cukup sederhana.

Udang air tawar dari Danau Barat, tepung, dan kentang manis menjadi bahan baku utama kuliner ini. Udang pun tidak digiling menjadi pasta (seperti bakso ikan), melainkan dibiarkan utuh di atas adonan kue nan renyah.

Kue udang biasanya paling pas dinikmati bersama cabai, dan saus ikan untuk dicelupkan. Menikmati kue udang sembari ditemani jus jeruk nipis rasanya begitu nikmat. Kuliner ini biasanya dibungkus dengan daun selada.

Selain cara memasak kue udang yang masih tetap terjaga, ternyata proses pembuatan kuliner ini tetap menggunakan cara manual sejak penangkapan udang. Bagi masyarakat setempat, hal ini dilakukan untuk bernostalgia akan kenangan masa lalu.

Biasanya masyarakat setempat mencari udang di malam hari. Mereka pergi dengan menggunakan obor untuk menangkap udang di danau dengan cara manual.

https://travel.kompas.com/read/2019/04/18/100400127/berkunjung-ke-hanoi-jangan-lewatkan-kuliner-tradisional-kue-udang

Terkini Lainnya

6 Cara Cegah Kehilangan Koper di Bandara, Simak Sebelum Naik Pesawat

6 Cara Cegah Kehilangan Koper di Bandara, Simak Sebelum Naik Pesawat

Travel Tips
Maskapai Penerbangan di Australia Didenda Rp 1,1 Miliar karena Penerbangan Hantu

Maskapai Penerbangan di Australia Didenda Rp 1,1 Miliar karena Penerbangan Hantu

Travel Update
China Terapkan Bebas Visa untuk 11 Negara di Eropa dan Malaysia

China Terapkan Bebas Visa untuk 11 Negara di Eropa dan Malaysia

Travel Update
Pelepasan 40 Bhikku Thudong untuk Waisak 2024 Digelar di TMII

Pelepasan 40 Bhikku Thudong untuk Waisak 2024 Digelar di TMII

Travel Update
Daftar Planetarium dan Observatorium di Indonesia

Daftar Planetarium dan Observatorium di Indonesia

Jalan Jalan
Harga Tiket dan Jam Buka Gereja Ayam Bukit Rhema di Borobudur

Harga Tiket dan Jam Buka Gereja Ayam Bukit Rhema di Borobudur

Travel Update
Bali Maritim Tourism Hub, Gerbang Penghubung Pariwisata di Indonesia Timur

Bali Maritim Tourism Hub, Gerbang Penghubung Pariwisata di Indonesia Timur

Travel Update
Banyak Kasus Pungutan Parkir Liar di Tempat Wisata, Digitalisasi Tiket Parkir Jadi Solusi

Banyak Kasus Pungutan Parkir Liar di Tempat Wisata, Digitalisasi Tiket Parkir Jadi Solusi

Travel Update
Ramai soal Video Pejabat Ajak Turis Korea Selatan Mampir ke Hotel, Ini Kata Sandiaga

Ramai soal Video Pejabat Ajak Turis Korea Selatan Mampir ke Hotel, Ini Kata Sandiaga

Travel Update
Cuaca Cerah, Wisata Lembah Oya Kedungjati di Bantul Sudah Buka Lagi

Cuaca Cerah, Wisata Lembah Oya Kedungjati di Bantul Sudah Buka Lagi

Travel Update
Ini 10 Tempat Wisata Luar Ruangan di Jakarta yang Bisa Dikunjungi

Ini 10 Tempat Wisata Luar Ruangan di Jakarta yang Bisa Dikunjungi

Jalan Jalan
Imbas Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Sandiaga Berharap Potensi Studi Tur Tidak Berkurang

Imbas Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Sandiaga Berharap Potensi Studi Tur Tidak Berkurang

Travel Update
Larangan di Umbul Nilo, Pemandian Sebening Kaca di Klaten

Larangan di Umbul Nilo, Pemandian Sebening Kaca di Klaten

Travel Update
Ngargoyoso Waterfall, Wisata Air Terjun Baru di Karanganyar

Ngargoyoso Waterfall, Wisata Air Terjun Baru di Karanganyar

Jalan Jalan
Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Masyarakat Diingatkan Cek Kelayakan Bus di Spionam

Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Masyarakat Diingatkan Cek Kelayakan Bus di Spionam

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke