Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

AirAsia Beri Promo Gratis Bagasi 15 Kilogram, Ini Caranya

KOMPAS.com – Maskapai penerbangan AirAsia menawarkan promo gratis bagasi 15 kilogram (kg) untuk pemesanan tiket di situs web dan aplikasi.

Promo ini berlaku untuk penerbangan rute Jakarta-Palembang, Jakarta-Pekanbaru, Jakarta-Pontianak, Jakarta-Medan, Jakarta-Padang, Jakarta-Surabaya, dan sebaliknya.

Direktur Utama AirAsia Indonesia Veranita Yosephine mengatakan, promo ini diluncurkan untuk menawarkan pilihan penerbangan yang lebih hemat untuk pelanggan AirAsia.

“Promo ini melanjutkan sosialisasi terhadap kebijakan bagasi kami yang bertujuan agar masyarakat lebih terbiasa untuk memilih jatah bagasi sesuai dengan kebutuhannya pada saat pemesanan tiket,” kata Veranita dalam rilis yang diterima Kompas.com, Selasa (15/6/2021).

Adapun, periode pemesanan hingga 20 Juni 2021. Sementara, periode penerbangan mulai dari 21 Juni-30 September 2021.

Cara mendapatkan promo gratis bagasi 15 kg AirAsia

Promo gratis bagasi ini tersedia untuk pemesanan bagasi saat pembelian tiket, bukan untuk penambahan bagasi dari tiket yang sudah diterbitkan.

Berikut langkah-langkah untuk mendapatkan promo gratis bagasi AirAsia:

Apabila ingin menambah jatah bagasi, pelanggan dapat melakukan pemesanan di situs web, aplikasi, counter check-in atau pusat layanan pelanggan di bandara.

Mereka juga diimbau untuk terus menerapkan protokol kesehatan demi kenyamanan dan keamanan bersama.

https://travel.kompas.com/read/2021/06/15/170400227/airasia-beri-promo-gratis-bagasi-15-kilogram-ini-caranya

Terkini Lainnya

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke